ENAMPAGI – Usaha warung indomie belakangan ini semakin mendominasi usaha yang banyak dicoba oleh banyak orang, salah satu ide usaha yang menarik.
Sejumlah warung indomie ini pun kini sering terlihat di tempat-tempat ramai dan strategis yang ada di sekitar kita, hal ini merupakan salah satu ide usaha yang bisa dicoba.
Rupanya ide usaha dengan membuka warung indomie ini semakin berkembang di berbagai daerah yang ada di Indonesia sendiri bahkan hingga ke luar negri.
Baca Juga: 11 Destinasi Wisata di Lubuk Linggau, Selamat Datang di Ujung Sumatera Selatan!
Usaha ini cocok kita coba bila kita cenderung bingung mau usaha apa dan mulai dari mana.
Memangkas kebingungan dan kebimbangan tersebut, usaha warung indomie memberikan sedikit bayangan tentang ide usaha modal kecil lengkap dengan berapa modal awal yang perlu kita persiapkan hingga harga jualnya.
Seperti berikut deskripsinya.
Modal awal usaha warung Indomie :
Baca Juga: Legenda Air Terjun Bedegung, Destinasi Wisata di Muara Enim yang Menyimpan Kisah Tragis
- Meja, kursi, peralatan makan = Rp 1.500.000
- Harga sewa tempat ramai = Rp 500.000
- Listrik dan air = Rp 150.000
- Mie, telur, sosis, bakso, kornet, dll = Rp 3.500.000
- Biaya desain menu & logo = Rp 1.500.000
Harga jual produk utama :
- Indomie + telor = Rp 12.000 x 40 = Rp 480.000
- Teh & es jeruk = Rp 4.000 – 5.000 x 40 = Rp 200.000
- Asumsi penghasilan perbulan bila penjualan dalam sehari 40 porsi yaitu Rp 480.000 + Rp 200.000 x 30 hari = Rp 20.400.000.
Itulah sedikit gambaran tentang konsep usaha warung indomie yang sering kita jumpai itu.
Baca Juga: 4 Oleh-oleh Khas Cianjur, Salah Satunya Bisa Awet Disimpan Lama
Bila diantara kalian saat ini ada yang belum memulai usaha sedangkan ingin memulai sebuah usaha, maka ide usaha modal kecil semacam ini nih recomended buat kalian.
Usaha yang bisa dibilang cukup simpel, mudah pengelolaan dan pelaksanaannya namun bukan tak mungkin jika keuntungannya begitu menggiurkan meski modalnya kecil.
Artikel Terkait
3 Resep Makanan Anak-anak Masa Kini yang Bisa Menjadi Ide Usaha di Rumah
Anis Matta : Pemerintah Perlu Dukung Iklim Usaha Pengembangan UMKM dan Ekonomi Kreatif
353 Pelaku Usaha di Kalibaru Kecamatan Cilodong Bakal Terima BTPKLW
Jastip, Usaha Menguntungkan di Saat Pandemi
Siu Chen, Berani Membuka Usaha Jualan Makanan Saat Pandemi Atas Dasar Kecintaan akan Memasak