ENAMPAGI – Sebagian orang tentu pernah merasakan yang namanya luka batin karena sebab tertentu. Karenanya, fase penyembuhan diri penting diupayakan terutama dari dalam diri sendiri.
Seiring berjalannya waktu dalam upaya yang dilakukan pada fase penyembuhan diri dari luka batin yang dialami.
Tentu kita yang pernah mengalaminya akan mencapai fase dimana kita telah sembuh darinya, yaitu fase penyembuhan diri.
Nah, ukuran tentang sudah adanya atau mencapainya kita di fase penyembuhan diri dari luka batin yang kita alami.
Baca Juga: 6 Destinasi Wisata Alam di Bengkulu Terfavorit dan Terpopuler Pilihan Para Wisatawan Part 2
Bisa ditandai dari 6 hal berikut sebagaimana dikutip dari laman Instagram @sekolahjiwa.
1. Bisa mengatur jarak dengan siapapun
Banyak yang beranggapan bahwa menjaga dan mengatur jarak dengan orang lain adalah suatu sikap ketidakmampuan seseorang untuk menghadapi orang lain.
Bahkan tak sedikit yang menganggapnya fanatik, baperan, mudah tersinggung bahkan pemarah.
Faktanya, bila seseorang telah dapat mengatur jarak dengan teman, keluarga, bahkan pasangannya sendiri itu berarti orang ini sudah sembuh.
Dari luka batin yang dirasakannya terhadap orang-orang di sekitarnya ini tadi. Menjaga jarak dapat dikatakan sebagai upaya untuk menjaga kesehatan mental seseorang.
Sekaligus untuk mengurangi konflik yang dapat kapan saja terjadi dan ini adalah pilihan untuk membebaskan diri dari kemungkinan orang lain akan melukai lagi.
2. Nyaman dengan kesendirian
Artikel Terkait
Cara Menjadi Versi Terbaik Dari Diri Sendiri
11 Cara Upgrade Diri di 2022 Agar Punya Tujuan Hidup! Berikut Penjelasannya
Bunuh Diri Menyebabkan Orang Jadi Kafir? Berikut Penjelasan nya!
4 Cara Mengurangi Konflik untuk Jaga Kesehatan Mental Diri
Simak!!! Begini Cara Menyelamatkan Diri Dari Gempa Bumi!