Untuk harga dari Hanasui Night Cream Flawless hanya 22 ribu rupiah.
3. Y.O.U Dazzling Glow Up Serum Night Cream
Produk dari Y.O.U ini mampu menjaga hidrasi pada kulit kita di sepanjang malam, sehingga terasa lebih lembut di pagi hari.
Selain itu, krim mala mini mampu menjaga kelembaban kulit dan tampak lebih bersinar.
Baca Juga: Dikenal Sebagai Wisata Alam Menakjubkan, Simak Asal Usul Danau Maninjau!
Kandungan yang terdapat di dalam produk ini adalah tranexamic acid yang mampu melindungi kulit dari paparan sinar UV. Dan membantu menghambat pembentukan noda hitam pada kulit.
Lalu ada kandungan niacinamide yang membantu mencerahkan dan meminimalisir tampilan pori-pori. Untuk ukuran 20g, krim malam mini dihargai 29 ribu rupiah saja.
4. Wardah Lightening Night Cream
Tak kalah menarik, produk terkenal yang mempunyai harga terjangkau ini memiliki khasiat krim malam yang bagus lho.
Baca Juga: Destinasi Wisata Murah Taman Permata dan Taman Kirab Yang Wajib Kamu Kunjungi di Musi Banyuasin
Night creamnya mampu mencerahkan kulit dan melindungi dari paparan blue light. Selain itu kulit kita pun akan terhindar dari kusam dan cerah merata.
Untuk kalian yang memiliki masalah dengan bekas jerawat yang membandel, ga usah khawatir karena krim malam mini bisa mengatasinya.
Untuk harga 20 ml Wardah Lightening Night Cream ini sebesar 22 ribu rupiah.
Perawatan kulit harus dilakukan setiap hari ya apalagi bagi kalian yang sudah memasuki umur 20 tahun dan melakukan banyak aktivitas.
Artikel Terkait
3 Rekomendasi Krim Malam Pencerah Wajah Secara Cepat dan Efektif, Wow Harganya Dibawah 30 Ribuan Aja Lho!
4 Rekomendasi Model Rambut Wanita Sesuai Bentuk Wajah, Terbaru!
Pengen Awet Muda? Yuk Simak Rekomendasi 3 Serum Wajah Anti Aging Untuk Usia 40 Tahun!
Denny Caknan Pergi Umroh Bersama Keluarga, Wajah Glowing Jadi Sorotan!
Wajib Dibeli Nih! 4 Rekomendasi Krim Malam Bikin Wajah Tampak Awet Muda dan Glowing