ENAMPAGI - Tahun 2023 adalah tahun dengan prospek ide bisnis yang baik, sebab tren bisnis digital semakin berkembang bahkan ide bisnis sampingan semakin dicari untuk meningkatkan pemasukan.
Bagi para kaum muda memiliki ide bisnis sampingan yang bisa pake modal kecil adalah sebuah peluang yang luar biasa.
Dilansir dari youtube Bisnis Bagus unggahan Januari 2023, berikut 5 ide bisnis sampingan tahun 2023 yang bisa pake modal kecil :
1. Kursus Online
Ide bisnis sampingan menjadi guru atau pengajar kursus berbasis online, saat ini sudah banyak kursus online baik yang diadakan untuk profesional, mahasiswa, maupun murid sekolah.
Beberapa kursus online tidak mengharuskan kamu memiliki latar pendidikan yang tinggi, selama kamu bisa menguasi pelajaran yang akan dikursus kan maka kamu bisa mulai bisnis kursus online ini.
2. Bisnis Jastip
Dibandingkan pada masa awal pandemi saat ini mulai banyak orang berpergian dan melakukan perjalanan keluar kota ataupun keluar negeri.
Tren ini berdampak pada prosfek bisnis jastip yang semakin meningkat, jika kamu sering berpergian untum keperluan pekerjaan atau pendidikan, maka ide bisnis jastip akan jadi usaha sampingan yang sangat menjanjikan.
3. Bisnis Reseller
Bisnis ini sudah lama menjadi ide usaha sampingan yang banyak dilakukan para pebisnis kecil.
Artikel Terkait
Mau Bisnis Franchise? Ini Rekomendasinya , Simak Selengkapnya!
Yuk Simak Resep Kue 'New Mille Crepes' yang Lagi Viral, Bisa Dijadikan Ide Bisnis Kekinian Lho!
Bingung Mau Bisnis Apa ?? Inilah 6 Ide Bisnis Menjanjikan di Tahun 2023
3 Rekomendasi Peluang Bisnis 2023, No 1 Paling Menjanjikan Lho!
Simak! 4 Ide Bisnis di Tahun 2023, Nomor Tiga Berpotensi Hasilkan Keuntungan Hingga 47 Juta per Bulan