ENAMPAGI - Peran Komunikasi dalam kehidupan itu sangatlah banyak, mulai dari mempengaruhi orang, mengekspresikan perasaan dalam hubungan, menginformasikan sesuatu hingga memenuhi ekspektasi. Untuk mempraktekkan itu kemampuan berkomunikasi sangatlah dibutuhkan.
Tapi terkadang terjadi miskomunikasi bagi lawan bicara kita. Hal itu dipengaruhi karena kemampuan berkomunikasi kita belum tertata dengan baik.
Dilansir Enampagi.id dari dari channel Youtube Satu Persen yang diunggah pada 12 Agustus 2021 ada empat hal yang harus dilakukan agar kemampuan berkomunikasi semakin bagus.
Baca Juga: Intip 3 Level Utama Keunggulan Yamaha Grand Filano Hybrid-Connected
Kalau kamu nggak mau salah-salah dalam menghadapi lawan bicara dan jalinan komunikasi kamu menjadi lebih baik lagi kuasai dan lakukan tips ini.
1. Menjadi Pendengar yang Baik
Paling pertama terkesan mudah, tapi tidak semua orang bisa melakukan dengan mudah tips ini.
Menjadi pendengar yang baik termasuk dalam bentuk kemampuan berkomunikasi tidak dimiliki semua orang karena dalam hal kegiatan kita harus benar-benar fokus 100 persen.
Fokus 100 persen ini diliputi mulai dari hadir baik secara fisik, pikiran dan telinga bagi orang yang sedang kita dengarkan.
Baca Juga: Promo! Tempat Wisata The Jungle Waterpark 'Januari Lebih Hepi' Cek Disini!
Pasti pernah kan ketika mendengar teman saat berbicara kadang menyangga bahkan memotong pembicaraannya. Untuk menjadi pendengar yang baik harus menghindari hal itu.
Fokus mendengar dan sesekali merespon untuk mengulang informasi apa yang sedang dilontarkan lawan bicara. Respon tersebut juga sangat bermanfaat bagi lawan bicaramu.
Secara psikologis sih pembicara akan merasa senang dan merasa bahwa kamu memang mendengarkan dia.
Dan untuk manfaat ke diri sendiri tentunya bisa lebih memahami segala informasi yang disampaikan serta lebih peka terhadap perasaan orang lain.
Artikel Terkait
4 Tipe Komunikasi dalam Mengekspresikan Perasaan, Kamu Tipe yang Mana?
Ramalan Zodiak Hari Ini Kamis 21 April 2022 Aquarius: Komunikasi Harus Jelas
4 Cara Komunikasi dengan Pasangan, Bisa Menyelamatkan Kehancuran Hubungan Anda
Ramalan Zodiak Hari Ini Senin 6 Juni 2022 Pisces : Komunikasi Mendekatkan Diri Pada Sahabat
Ramalan Zodiak Asmara Hari Ini Jumat 10 Juni 2022, Aquarius Komunikasi Paling Penting