ENAMPAGI - Imlek tinggal menghitung hari lagi. Tentunya dalam perayaan imlek tidak lepas dari makanan atau sajian nikmat yang dihidangkan.
Sajian nikmat saat Imlek bisa dibuat dari jenis makanan apapun. Salah satunya makanan ala Thailand ini Khao Man Gai.
Khao Man Gai atau disebut Hainan Chicken Rice dapat dijadikan sajian nikmat saat imlek. Dijamin perayaan imlek akan berbeda dengan adanya menu ini.
Dilansir Enampagi.id dari akun instagram @dada.tastes yang diunggah pada tanggal 14 Januari 2023 menuturkan bahwa sajian nikmat ini praktis dibuat.
Baca Juga: Penting! Ini 7 Cara Berhenti Membandingkan Diri dengan Orang Lain
Menu Hainan Chicken Rice ini menggunakan bumbu instan nasi ayam hainan yang gurih dari @nanfeng.id. Bumbu nasi hainan ini memiliki rasa yang khas dan persis seperti di resto.
Nanfeng nasi ayam hainan cocok untuk menu imlek karena merupakan bumbu nasi hainan pertama yang lengkap dengan kecap untuk ayam rebusnya.
Bumbu tersebut juga cukup praktis karena bisa dibuat setelah nasi matang, dan seluruh produk Nanfeng juga sudah halal.
Produk Nanfeng tersedia dalam kemasan refill dan dapat digunakan untuk usaha kuliner.
Berikut bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat Hainan Chicken Rice menurut akun instagram @dada.tastes :
a. 3 paha ayam
b. 5 butir bawang putih (digeprek)
c. 2 akar ketumbar
d. 1 sendok makan merica butiran (geprek)
e. setengah bengkuang kecil (iris)
f. 1 lembar daun pandan
g. 2 batang daun bawang
h. 2 sendok makan bumbu instan hainan chicken rice
i. Air secukupnya
j. 1 sendok makan Soy Sauce hainan chicken
k. 1 batang daun ketumbar iris
l. 5 butir bawang merah
Cara membuat Hainan Chicken Rice yaitu:
Artikel Terkait
Yuk Intip 8 Rekomendasi Kuliner yang Wajib Ada Pada Saat Perayaan Imlek, Apa Saja Ya?
Masih Bingung? Resep Lapis Legit, Sajian Wajib Pada Saat Perayaan Imlek, Yuk Simak Selengkapnya
Ide Jualan Edisi Imlek! Kue Keranjang Pandan, Si Ijo yang Enak dan Legit Dijamin Laris
Makanan Tradisional ini Selalu Disajikan Saat Tahun Baru Imlek, Ternyata Ada Filosofinya
Tradisi Unik Yang Dilakukan Saat Perayaan Tahun Baru Imlek: Hati-hati! Ada Larangan Membeli Buku, Ini Maknanya