ENAMPAGI - Wuling Air EV merupakan mobil listrik pertama Wuling yang mengusung desain future-teach, dengan ''Drive For A Green Life'' kendaraan cerdas ini menawarkan smart driving experience dengan fitur-fitur canggih yang disematkan.
Mobil listrik Wuling Air EV memiliki 5 hal menarik yang perlu Anda ketahui loh.
Spesifikasi dari Wuling Air EV juga sudah dilengkapi dengan IoV (Internet of Vehicle) atau Wuling Remote Control App, fitur perintah suara pintar berbahasa Indonesia pertama dan satu-satunya di industri otomotif Indonesia yaitu WIND (Wuling Indonesian Command).
Mau tahu 5 hal menarik dari Wuling Air EV yang merupakan mobil listrik Wuling pertama ini?
Serta fitur Easy Home Charging yang memungkinkan penggunanya bisa melakukan pengisian daya dengan mudah yang membuat perjalanan Anda terasa lebih mudah dan nyaman. Berikut ini 5 hal menarik dari Wuling Air EV yang perlu Anda ketahui.
1. Bentuknya yang futuristik varian long range
Wuling Air EV menghadirkan derel panjang, cukup menarik kemudian headlamp yang sudah menggunakan LED yang tampil cukup futuristik dengan velg 12 inci dengan desain bila yang menarik, kemudian pada bagian belakang juga menggunakan stop lamp LED.
2. Pilihan warna yang cukup banyak
Wuling Air EV ini hadir dengan pilihan warna putih, biru, hijau, kuning, dan juga pink.
3. Kabinnya yang mempunyai desain futuristik
Terdapat layar 10,25 inci fade unit, serta memiliki interior yang cukup nyaman dengan penampangnya yang luas dan juga terasa tidak capek untuk berkendara didalam kota serta Synthetic Leather Seat di seluruh bangku.
4. Kemampuan angkut yang terhitung cukup besar untuk kendaraan compact