ENAMPAGI - Suzuki Swift berhasil memiliki pengguna setia yang selalu menantikan seri terbarunya dan termasuk spesifikasi All New Suzuki Swift 2023 ini.
Suzuki sendiri berhasil merawat antusiasme penggunanya dengan inovasi terbaru yang terus diberikan apalagi dengan kehebohan kedatangan spesifikasi All New Suzuki Swift 2023 ini.
Untuk varian terbaru, spesifikasi All New Suzuki Swift ini menawarkan dua opsi yaitu versi matic dan versi manual yang keduanya mempunyai spesifikasi berbeda dan mempunyai kelebihan.
Baca Juga: Suzuki Swift 2023 Berdesain Agresif! Akankah Rilis Di Indonesia Juga?
Untuk lebih jelas detailsnya, berikut ini perbandingan antara All New Suzuki Swift 1.2L AT dan Suzuki Swift 1.2L MT.
Formatnya sederhana, spesifikasi All New Suzuki Swift 2023 1.2L AT / Suzuki Swift 1.2L MT dan ini berikut penjelasan lengkapnya :
1. Detail Mesin
- Jumlah silinder yaitu 4 dengan Konfigurasi katup yaitu DOHC.
- Pesona mesin kedua tipe yaitu 1.2L Petrol Engine, 4 Cylinder 16 Valve DOHC
- Mempunyai katup per silinder yaitu 4
- Sustem suplai bahan bakar All New Suzuki Swifr 2023ini yaitu : MPFI
Baca Juga: Gudfest Island 2022 Resmi Ditunda Hingga Kabar Lee Hi Dan Eric Nam Batal Ke Jakarta
2. Keladi Kemudi
- Steering gear type yaitu sama-sama Rack & Pinion
- Kolom kemudi bersifat adjustable
- Pengaturan posisi stir dengan kondisi 'Ya'
- Jenis kemudi yaitu mempunyai Electric Power
3. Kapasitas
- Kapasitas tempat duduk yaitu 5
- Jarak sumbu roda yaitu 2.450mm
- Dengan kapasitas berat bersih dengan 970 kg dan yang tipe 1.2 MT 860 kg
- Mempunyai kapasitas tangki bahan bakar yaitu 37 lite
- Panjang dengan 3.840 mm
- Jumlah pintu yaitu sama-sama mempunyai 5
- Dengan mempunyai lebar : 1.695 mm
- Dengan mempunyai ketinggian : 1.500 mm
- Mempunyai kapasitas bagasi yaitu 265L
Baca Juga: Tim Sepak Bola Putri Kabupaten Sukabumi Raih Medali Emas Porprov XIV Jawa Barat 2022
4. Velg dan Ban
- Jenis ban yaitu Radial
- Mempunyai ukuran velg : R16
- Mempunyai ukuran velg alloy yaitu dengan 16 inch
5. Suspensi dan Rem
- Memiliki suspensi depan yaitu MacPherson Strut
- Memiliki suspensi belakang yaitu Torsion Beam
Baca Juga: Pengen Mesin Motor Tetap Dingin? Simak 6 Oli Motor Matic Terbaik di Indonesia!