Bersiaplah! Akan Ada 3 Motor Honda yang Siap Meluncur di Indonesia Tahun 2023

- Sabtu, 21 Januari 2023 | 18:00 WIB
Honda CB 150R Exmotion, salah satu motor Honda yang akan meluncur di Indonesia tahun 2023 (Instagram @panjithebikers)
Honda CB 150R Exmotion, salah satu motor Honda yang akan meluncur di Indonesia tahun 2023 (Instagram @panjithebikers)

Baca Juga: Spektakuler! Yuk Intip Hal-hal Menarik yang Ditawarkan Destinasi Wisata Giri Tirta Kahuripan di Purwakarta

3. Honda CB 150R Exmotion

Honda CB 150R Exmotion merupakan motor dengan gaya Neo Café Racer. Lalu, spesifikasinya, motor ini mengusung mesin 150 cc, DOHC, 1 silinder, dan berpendingin cairan.

Daya tarik motor ini terdapat di desain nya yang mengandung konsep retro dan modern sekaligus. Konsep retro didapatkan dari desain lampu bulat dan model jok nya pendek.

Sementara, nilai-nilai modernitas tersajikan lewat pengaplikasian lampu full LED, suspense Upside Down (USD), dan panel instrument full digital.

Baca Juga: View Terbaik! Mari Rasakan Jelajah Wisata Gunung Lembu di Purwakarta, Hasil Fotonya Instagenic Lho

Selain itu, Honda CB 150R Exmotion juga sudah mendapatkan sistem pengereman cakram dengan caliper radial 4 piston yang menjepit 296 mm dan fitur ABS atau Anti – Lock Bracking System yang bisa menjaga roda menguji.

Nah, itulah tiga motor Honda yang akan segera muncul di Indonesia pada tahun 2023. ***

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: YouTube YRP Official

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

AHM Luncurkan Honda ICON e: dan CUV e:.

Jumat, 11 Oktober 2024 | 16:00 WIB

WAJIB TAHU! Ini Tips Mengatasi Rem Mobil Blong

Kamis, 22 Juni 2023 | 15:10 WIB

Tips Membersihkan dan Merawat Lantai Kabin Mobil

Kamis, 15 Juni 2023 | 16:20 WIB
X