Babak perempat final: USD 3.045 atau setara dengan 46,7 juta rupiah
Babak semifinal: USD 5.880 atau setara dengan 90,2 juta rupiah
Runner Up: USD 15.960 atau setara dengan 245 juta rupiah
Juara: USD 33.180 atau setara dengan 509,4 juta rupiah
Baca Juga: Hasil Semifinal Hongkong Open 2023: Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin Lolos ke Final
Adapun untuk perolehan poinnya, adalah sebagai berikut:
Babak 16 Besar 3,600 poin
Babak Perempatfinal 5,040 poin
Babak Semifinal 6,420 poin
Runner Up 7,800 poin
Juara 9,200 poin
Di babak final Hongkong Open 2023 ini bukan pertama kalinya mereka bertanding. Melainkan kelima kalinya mereka bertemu. Adapun untuk skor pertemuan sebelumnya yaitu berimbang 2-2.
Pertemuan terakhirnya di ajang BWF World Tour Finals 2022. Pada saat itu, Apriyani/Fadia berhasil mengkandaskan wakil Malaysia langsung dua game, dengan skor 23-21 dan 21-19.
Baca Juga: Cuma Sampai Semifinal Hongkong Open 2023, Gregoria Mariska Ditumbangi Akane Yamaguchi
Berikut ketiga pertandingan lainnya, yang enampagi.id rekap.
1. French Open 2022 | Win Pearly Tan/Thinaah Muralitharan, skor 22-20, 19-21 dan 21-7
2. Malaysia Masters 2022 | Win Pearly Tan/Thinaah Muralitharan, skor 21-18 dan 21-17
3. Indonesia Masters 2022 | Win Apriyani/Fadia, skor 21-23, 21-14 dan 21-14
***
Artikel Terkait
Rincian Hadiah Hongkong Open 2023 Hingga Perolehan Poin dan Daftar Pemain yang Mundur
Terkini! Head to Head Leo Rolly Carnando-Daniel Marthin Vs Mark Lamsfuss-Marvin Seidel Usai Hongkong Open 2023
Head to Head ke-6 Wakil Indonesia Jelang Semifinal Hongkong Open 2023: Ada Gregoria Vs Akane Yamaguchi
Head to Head Gregoria Mariska Tunjung Vs Akane Yamaguchi Jelang Babak Semifinal Hongkong Open 2023
Head to Head Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan Vs Kim Asturp/Anders Skaarup Rasmussen Jelang Hongkong Open 2023
Head to Head Anthony Sinisuka Ginting Vs Kenta Nishimoto Jelang Semifinal Hongkong Open 2023
Head to Head Jonatan Christie Vs Ng Tze Yong Jelang Babak Semifinal Hongkong Open 2023
Terbaru! Head to Head Gregoria Mariska Tunjung Vs Akane Yamaguchi Usai Hongkong Open 2023
Drawing dan Head to Head Babak Final Hongkong Open 2023: Ada 3 Wakil bertanding