Prediksi Skor Timnas Vietnam U20 vs Iran Piala Asia U20 2023, The Golden Stars Butuh Imbang Untuk Lolos

- Selasa, 7 Maret 2023 | 06:45 WIB
Illustrasi Prediksi Skor Timnas Vietnam U20 vs Iran Piala Asia U20 2023 Sore Ini Pukul 17.00 WIB (www.instagram.com/@afcasiancup)
Illustrasi Prediksi Skor Timnas Vietnam U20 vs Iran Piala Asia U20 2023 Sore Ini Pukul 17.00 WIB (www.instagram.com/@afcasiancup)

ENAMPAGI - Prediksi skor Timnas Vietnam U20 vs Iran U20 di Piala Asia U20 2023 sore ini dan The Golden Stars julukan untuk Timnas Vietnam hanya butuh hasil imbang untuk lolos ke perempat final.

Pertandingan Timnas Vietnam U20 vs Iran U20 Piala Asia U20 2023 sore ini bakal seru karena kedua tim adalah tim terkuat di grup B. Simak prediksi skornya dengan The Golden Stars hanya butuh imbang atau menang untuk lolos dari fase grup.

Timnas Vietnam U20 vs Iran U20 akan bertandingan di Stadion Istiqlol pukul 17.00 WIB laga krusial bagi Iran U20 untuk bisa lolos ke perempat final dan The Golden Stars butuh hasil imbang, berikut prediksi skor untuk pertandingan tanggal 7 Maret 2023.

Baca Juga: Prediksi Skor Timnas Qatar U20 vs Australia Piala Asia U20 2023 Hari Ini, Diatas Kertas Australia Unggul

Head to Head Timnas Vietnam U20 vs Iran U20

Untuk rekor pertemuan kedua tim adalah 0 alia belum perna bertemu dan di pertandingan ketiga penyisihan grup B menjadi pertemuan pertama antara Timnas Vietnam U20 dan Timnas Iran U20 di Piala Asia U20 2023.

Untuk rangking FIFA, Timnas Iran jelas lebih unggul dari Timnas Vietnam dengan bertengger di posisi 24 dunia sedangkan Timnas Vietnam berada di rangking 96 dunia.

Performa Timnas Vietnam U20 vs Iran U20

Timnas Vietnam U20 di 2 pertandingan penyisihan grup tampil gemilang dengan meraih 2 kemenangan dan membuatnya berada di posisi puncak 6 poin di klasemen sementara grup B Piala Asia U20 2023.

Baca Juga: Prediksi Skor PSIS Semarang vs Madura United BRI Liga1 2022 2023 Sore Ini, H2H dan Performa Tim

1. 1 Maret 2023, Vietnam U20 vs Australia U20 skor 0-1
2. 4 Maret 2023, Vietnam U20 vs Timnas Qatar U20 skor 2-1

Sedangkan Timnas Iran U20 butuh kemenangan untuk bisa lolos dari fase grup Piala Asia U20 2023 karena Iran U20 di posisi kedua dengan 3 poin yang memiliki poin yang sama dengan Australia U20.

Timnas Iran di 2 babak penyisihan meraih 1 kali kemenangan dan 1 kekalahan yang tentunya di pertandingan terakhir Iran incar kemenangan.

Baca Juga: Sinopsis Shadow and Bone Season 2 Tayang 16 Maret 2023 di Netflix, Alina Starkov Hancurkan Shadow Fold

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Sundari

Sumber: AFC

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X