Prediksi Skor Man City vs Leicester City Liga Inggris 2022 2023, The Citizens Belum Kalah 5 Minggu Terakhir

- Jumat, 14 April 2023 | 07:15 WIB
Prediksi Skor Man City vs Leicester City Liga Inggris, Perjuangan Berat Leicester Awal Pekan 31 (www.instagram.com/@mancity)
Prediksi Skor Man City vs Leicester City Liga Inggris, Perjuangan Berat Leicester Awal Pekan 31 (www.instagram.com/@mancity)

ENAMPAGI - Prediksi skor di Liga Inggris 2022 2023 antara Man City vs Leicester City dengan The Citizens belum terkalahkan di 5 minggu terakhir pertandingan.

Pukul 23.30 WIB pada tanggal 15 April 2023 merupakan jadwal Liga Inggris 2022 2023 antara Man City vs Leicester City dengan The Citizens belum kalah di 5 minggu terakhir sapu bersih kemenangan.

The Citizens belum kalah di 5 minggu terakhir berusaha kejar poin Arsenal di klasemen puncak sementara Liga Inggris 2022 2023. Berikut prediksi skor Man City vs Leicester City pertemuan ke 24.

Baca Juga: Prediksi Skor Chelsea vs Brighton Liga Inggris 2022 2023 Pekan 31, Head to Head Chelsea Raih 1 Kekalahan

H2H Antara Man City Dengan Leicester City

Total rekor pertemuan adalah 23 kali dengan 2 pertandingan imbang dan Man City raih 14 kali menang dan 7 kali kekalahan melawan Leicester.

1. 29 Oktober 2022, Leicester vs Man City skor 0-1

2. 26 Desember 2022, Man City vs Leicester skor 6-3

3. 11 September 2021, Leicester vs Man City skor 0-1

4. 3 April 2021, Leicester vs Man City skor 0-2

5. 27 September 2020, Man City vs Leicester skor 2-5

Baca Juga: Prediksi Skor Aston Villa vs Newcastle Liga Inggris 2022 2023, Kedua Tim Belum Pernah Kalah 5 Laga Terakhir

Performa Manchester City Dengan Leicester City

Manchester City di 5 laga terakhir raih 5 kemenangan sapu bersih.

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Sundari

Sumber: Premier League

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X