Baca Juga: Hasil Babak 32 Besar Hongkong Open 2023, Jonatan Libas Tuan Rumah, Lolos 16 Besar
Lee Zii Jia, unggulan Malaysia pun jadi korban berikutnya lewat pertarungan rubber game 19-21, 21-17, dan 22-20. Berarti Chia Hao Lee sudah punya cukup pengalaman melakukan Giant Killing di Hongkong Open 2023, walau usianya baru 24 tahun.
Sedangkan pertemuan Anthony Sinisuka Ginting dengan Su Li Yang merupakan pertemuannya untuk pertama kali. Dalam hal ini, di babak perempat final Hongkong Open 2023 Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie tidak boleh lengah menghadapi kedua wakil Chinese Taipe tersebut. ***