ENAMPAGI - Indonesia memang kalah segalanya dari Argentina akan tetapi sebagai tim yang secara ranking jauh di bawah Tim Tango tidak terbantai saja, itu juga merupakan sebuah catatan tersendiri. Bagaimana dengan pemain Rizki Ridho?
Disaat semua orang banyak menyoroti Elkan Baggot dan Jordi Amat ada lagi satu nama yang perannya tidak boleh dikesampingkan begitu saja yaitu Rizki Ridho.
Bek 21 tahun yang musim depan akan bermain untuk Persija Jakarta asuhan Thomas. Tentu bila dibanding kedua partnernya tadi, Rizki Ridho ini bisa dibilang underrated karena hanya bermain di kompetisi dalam negeri.
Akan tetapi secara permainan Ridho ini tidak kalah jauh dan terbilang sangat underrated.
Walaupun kebanyakan orang-orang lebih membahas soal Elkan Baggot dan Jordi Amat karena mereka memiliki background pemain yang bermain di kompetisi luar negeri serta pemain keturunan.
Namun Indonesia asli pun mempunyai pemain belakang yang kualitasnya tidak kalah ia adalah Rizki Ridho Ramadhani.
Ridho selama ini hanya bermain di kompetisi lokal, seringkali dianggap sebelah mata ketimbang Elken Baggot maupun Jordi Amat.
Pemain asli Indonesia Rizki Ridho adalah produk terbaik binaan negeri yang ada saat ini.
Ketenangan serta kemampuannya dalam membaca permainan membuatnya menjadi bek yang nyaris tidak tergantikan di era seol.
Baca Juga: Penasaran dengan Sifat dan Karakter Anda Menurut Weton jawa? Simak Disini!
Bahkan saat melawan Argentina Ridho terbilang penampilannya cukup baik, dimana ia mampu dua cleansis dan 3 blok sukses.
Kalau urusan bek lokal terbaik di Liga Indonesia, Rizki Ridho adalah yang terbaik.
Meski usianya masih 21 tahun kapten Indonesia di Sea Games beberapa waktu lalu itu mampu menampilkan sesuatu yang berbeda.