Sebagai info, Pramudya-Yeremia pernah berhadapan langsung dengan pasangan Rankireddy-Shetty ini di babak 16 besar Swiss Open 2021. Namun sayangya, ganda putra Indonesia mengalami kekalahan dari unggulan India ini.
Lalu, pada 24 Maret 2022 ini, tepatnya di babak 16 besar Swiss Open 2022, persaingan antara keduanya kembali di gelar di ajang yang sama.
Apakah di tahun 2022 ini, Pramudya-Yeremia akan berhasil memenangkan duelnya melawan unggulan India, Rankireddy-Shetty? Tunggu info pertandingannya ya. ***