Madura United yang finish di peringkat ke-9 dengan meraih poin 41 dari 34 penampilan menjadi tim Fairppaly Team BRI Liga 1 musim kali ini.
Bomber Arema FC Carlos Fortes terpilih menjadi pencetak gol terbaik dalam gelaran kompetisi BRI Liga 1. Penyerang bernomor punggung sembilan ini tercatat berhasil mencetak 20 gol untuk tim Singo Edan.
Untuk peraih pemain muda terbaik diraih oleh punggawa Persebaya Surabaya yakni Marselino Ferdinan. Pemain yang kini sedang mengikuti TC timnas Indonesia U-19 di Korea Selatan tampil cemarlang dalam gelaran kompetisi BRI Liga 1 musim 2021-2022.
Untuk pelatih terbaik BRI Liga 1 musim 2021-2022 diraih pelatih Persebaya Surabaya yaitu Aji Santoso.
Baca Juga: Ramadhan 2022, Bacaan Niat Sholat Tarawih dan Witir Berjamaah dan Sendiri
Pemain terbaik BRI Liga 1 diraih oleh pemain Persebaya Surabaya yang berasal dari Jepang, yakni Taisei Marukawa.
Dan Top Skor BRI Liga 1 musim 2021-2022 diraih oleh penyerang Bali Unted yakni Ilija Spasojevic. Bomber Bali united menjadi penyerang tertajam selama gelaran BRI Liga 1 dengan menorekan 23 gol.
Itulah daftar nama penerima penghargaan BRI Liga 1 musim 2021-2022.***