sport

Intip Performa Elkan Baggott Saat Melawan Rotherham di Liga 3 Inggris

Minggu, 17 April 2022 | 12:30 WIB
Debut Elkan Baggott bersama Ipswich Town. (Foto: Twitter @IpswichTown)

ENAMPAGI - Elkan Baggott merupakan salah satu pemain naturalisasi Indonesia yang menjadi satu – satunya pemain asal Indonesia yang berhasil bermain di Liga 3 Inggris, Intip performa Elkan Baggott saat melawan Rotherham pada tanggal 16 April 2022.

Elkan Baggott resmi debut sebagai pemain utama di klub Ipswich Town dan bermain sebagai bek tengah.

Simak performa Elkan Baggott pemain Indonesia pertama yang bermain di Liga 3 Inggris saat melawan Rotherham pada pertandingan yang digelar hari Sabtu tanggal 16 April 2022.

Walaupun pada pertandingan Ipswich Town Vs Rotherham, tim Elkan mengalami kekalahan namun performa Elkan Baggott sangat bagus.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Liga Spanyol, Antara Getafe Vs Villarreal, Villarreal Menang Tipis Pada 17 April 2022

Berikut performa Elkan Baggott saat menjalani debutnya sebagai  pemain Indonesia pertama yang bermain di Liga 3 Inggris saat melawan Rotherham.

Elkan Baggott bermain penuh selama 99 menit saat melawan Rotherham. Dalam duel udara Elkan memperoleh 5 kali percobaan dan 1 kali sukses di menangkan oleh Elkan Baggot.

Akurasi umpan yang dilakukan Elkan Baggot 29/41 atau 71 persen merupakan hasil yang baik pada debut perdananya di Liga 3 Inggris.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Arsenal Vs Southampton di Liga Inggris, Arsenal Kalah dan Harus Turun

Akurasi umpan panjang dari 8 kali percobaan, 2 kali sukses dilakukan Elkan Baggot.

Sentuhan bola, Elkan melakukan 41 kali selama pertandingan dan merupakan sentuhan terbanyak menurut AiScore.

Performa Elkan Baggott sangat baik pada laga debutnya di skuad utama Ipswich Town saat melawan Rotherham hal ini terlihat dari performa statistiknya yang bermain penuh sepanjang pertandingan.

Baca Juga: Inilah Jadwal Imsak dan Buka Puasa Wilayah Padang di 10 Hari Kedua Ramadhan 2022

Elkan Baggott mendapat kesempatan untuk bergabung dalam skuad utama Ipswich Town saat melawan Rotherham setelah pemain bek tengah Edmundson yang mengalami cedera sehingga tidak bisa bertanding sementara Cameron Burgess juga tidak bisa bertanding karena akumulasi kartu kuning.

Halaman:

Tags

Terkini

Mengapa Banyak Pemain Bola Pindah ke Liga Arab?

Rabu, 27 Desember 2023 | 14:00 WIB