4. Jonathan Christie vs Zhao Jun Peng
5. Apriyani Rahayu - Siti F Silva Rahmadhanti vs Zhang Shu Xian - Zheng Yu
6. Muhammad Shohibul Fikri - Bagas Maulana vs Fajar Alfian - Muhammad Rian Ardianto
Baca Juga: Sinopsis Drama Korea 'Jinxed at First' yang Dibintangi Seo Hyun SNSD dan Na In Woo
Pada laga babak 32 besar terjadi kejutan dimana The Daddies gagal melaju ke babak 16 besar setalah dikalahkan wakil dari China.
Sementara itu kejuatan terjadi di Indonesia Open 2022 dimana ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu - Siti F Silva Rahmadhanti sukses menumbangkan unggulan kedua asal Jepang yakni Mayu Matsumoto - Wakana Nagahara.
Di babak 16 besar Indonesia Open 2022 terjadi perang saudara dimana Fajar Alfian - Muhammad Rian Ardianto yang baru saja meraih gelar Diahatsu Indonesia Masters 2022 harus berhadapan dengan Muhammad Shohibul Fikri - Bagas Maulana.
Baca Juga: Sinopsis Drama Thailand 'My Coach' yang Tayang di Viu
Itulah jadwal wakil Indonesia yang akan berlaga di babak 16 besar Indonesia Open 2022.***