sport

Argentina Sukses Kalahkan Australia 2-1 dan Lolos ke Babak Perempat Final Piala Dunia 2022, Messi Cetak Gol

Minggu, 4 Desember 2022 | 04:25 WIB
Argentina Sukses Kalahkan Australia 2-1 dan Lolos ke Babak Perempat Final Piala Dunia 2022, Messi Cetak Gol di Babak Pertama (www.instagram.com/@vidiosports)

ENAMPAGI - Argentina sukses kalahkan Australia dengan skor 2-1 dan otomatis lolos ke babak perempat final Piala Dunia 2022 dengan Lionel Messi yang berhasil cetak gol

Dalam pertandingan ini Lionel Messi berhasil mencetak gol dan menambah keunggulan. Argentina sukses kalahkan Australia dengan 2-1 dan jadi tim ke dua yang lolos babak perempat final Piala Dunia 2022.

Messi berhasil cetak gol pada babak pertama yang membuat pertandingan semakin mendebarkan. Argentina lolos ke babak perempat final Piala Dunia 2022 setelah sukses kalahkan Australia dengan 2-1.

Baca Juga: Selamat, Belanda Melaju ke Babak Perempat Final Piala Dunia 2022 Usai Kalahkan Amerika Serikat Skor 3-1

Argentina dan Australia keduanya menggunakan formasi yang berbeda. Argentina lebih memilih menggunakan formasi 4-3-3 sementara Australia memilih menggunakan formasi 4-4-2.

Pertandingan dimulai pukul 02.00 WIB tanggal 4 Desember 2022 dan kedua tim pada babak pertama mencoba untuk salin menyerang dan menerobos pertahanan lawan.

Namun peluang bagi Argentina tercipta tepat di menit ke 35 saat Lionel Messi berhasil memanfaatkan kesempatan dan mencetak gol ke gawang Australia.

Baca Juga: Lirik Lagu Viral 'Haruskah' Justy Aldrin Yang Trending di YouTube

Argentina unggul 1-0 untuk sementara di babak pertama, namun hingga babak pertama berakhir skor masih belum berubah.

Pada babak kedua Australia juga tidak menyerah dan berusaha untuk bisa menembus barisan pertahanan Argentina.

Namun di menit ke 57 Argentina semakin unggul setelah tendangan Julian Alvarez tidak mampu dihalau oleh kiper Australia.

Argentina unggul 2-0 untuk sementara waktu di babak kedua. Australia yang tertinggal 2-0 berusaha untuk tampil menyerang dan mengejar ketertinggalan.

Baca Juga: Ini Dia Rekomendasi Liburan Akhir Tahun ke Tempat Wisata ‘Puti Island’ Riau, Sensasi Berenang di Tengah Pulau!

Hingga akhirnya peluang tercipta bagi Australia terpatnya di menit ke 77, Enzo Fernandez berhasil membobol gawang Argentina.

Hingga akhirnya peluit panjang ditiupkan oleh wasit, pertandingan berakhirnya pertandingan.

Halaman:

Tags

Terkini

Mengapa Banyak Pemain Bola Pindah ke Liga Arab?

Rabu, 27 Desember 2023 | 14:00 WIB