Tidak hanya menyajikan duel El Clasico, semi final Copa del Rey 2023 juga akan menampilkan pertandingan Osasuna dengan Athletic Club yang akan memperbutkan tiket ke final dan semakin dekat untuk meraih gelar juara.
Tahun 2022, Real Betis meraih trophy Copa del Rey. Barcelona terakhir kali juara di Copa del Rey tahun 2021 sedangkan Real Madrid terakhir kali juara tahun 2014.***