Para pemain PSCS Cilacap terus menggempur dan mengurung lini pertahanan Hizbul Wathan.
Taufan Hidayat yang baru masuk menggantikan Qischil Miny Gandrum di babak kedua mendapatkan peluang emas melalui tendangan bebas Thaufan nyaris membuat PSCS unggul, tapi sepekanya masih membentur tiang gawang.
Baca Juga: Mau Panjang Umur? Ikuti Pola Hidup Rasulullah Berikut Ini
Hizbul Wathan FC tidak mau tinggal diam, upaya pun terus dilakukan oleh Taufik kasrun dan kawan-kawan agar dapat kembali menampilkan permainan menyeran melalui skema serangan balik.
Namun tim asal Kabupaten Cilacap ini masih terlalu kokoh sehingga mereka kesulitan untuk dapat menciptakan peluang.
Hingga peluit dibunyikan baik PSCS Cilacap maupun Hizbul Wathan FC gagal mencetak gol, dan skor 0-0 pun tidak berubah.
Baca Juga: Jadwal Anggota BTS Penuh, Apakah Mereka Memiliki Pacar?
Hasil ini membuat PSCS Cilacap yang berada pada peringkat kedua klasemen sementara liga 2 2021-2022, jadi rentan disalip pesaing terdekatnya, PSIM Yogyakarta.
Dengan tambahan 1 poin, membuat PSCS Cilacap mengoleksi 12 poin dari 8 laga.
Sedangkan Hizbul Wathan FC di klasmen Liga 2 musim 2021-2022 masih berada jurang degradasi.
Daftar Susunan Pemain
PSCS Cilacap: Rangga Pratama (GK), Kahar, Mochamad Arifin, Rachmat Latif, Rendy Saputra, Dwi Cahyono, M Kasim Botan, M Afrizhan; Beny Ashar, M Aidil Bogel, Daniel Asmuruf.
Pelatih: Frans Sinatra Huwae
Hizbul Wathan FC: Ferdiansyah (GK), Habibi, Fahad Abdullah, Taufiq Kasrun, Edy Gunawan, Ahmad Maulana, Dhanu Syah Putra, Zulfikar Akhmad, Rizky Sena, Vengko Armedya, Dimas Galih.
Pelatih: Freddy Muli
Artikel Terkait
Catat! Jadwal Liga 2 Pekan Kelima di Hari Senin Tanggal 25 Oktober 2021
Hasil Pertandingan Liga 2 2021: PSG Pati Harus Puas Bermain Imbang dengan Persis Solo
Dedi Hartono, Kenali Lebih Dekat Sosok Top Skor Sementara Liga 2 Musim 2021-2022,
Klasemen Sementara Liga 2 Musim 2021-2022 Hingga Pekan Ketujuh
Jadwal Liga 2 Pekan Kedelapan Hari Senin 15 November 2021, Ada Derby Mataram, Persis Solo Vs PSIM Yogyakarta
Jadwal Liga 2 Selasa 16 November 2021: Perserang Serang Vs RANS Cilegon FC, Semen Padang Vs PSMS Medan