Skor 0-0 sampai dengan peluit panjang dibunyikan, pertandingan yang bertajuk papan atas harus puas berbagi angka.
Bagi Arema FC hasil imbang ini membuat mereka gagal menggeser Persib Bandung dan masih berada di peringkat ke-3 klasemen sementara BRI liga 1 2021.
Baca Juga: [BREAKING] Taeyang BIGBANG dan Min Hyo Rin Sambut Kelahiran Anak Pertama
Sementara di kubu Bali United torehan satu poin ini membuat mereka masih berada di peringkat ke-4 klasemen sementara BRI liga 1 2021, hanya terpaut 1 poin dengan Arema FC yang berada di atasnya
Berikut lineup dari kedua tim:
Arema FC; Adilson, D. Michiels, S. Silva, B. Adi, A. Farizi, R. Tawainella, R. Yamaguchi, J. Hariono, D. Santoso, Carlos Fortes, M. Rafli
Bali United; N. Argawinata, R. Fajrin, L. Tupamahu, Wilian, A. Wijaya, Éber Bessa, Hariono, R. Pellu, S. Lilipaly, I. Spasojević, M. Platje.***
Artikel Terkait
Klasemen BRI Liga 1 Pekan ke-13: Arema FC Tempel Ketat Bhayangkara FC dan Persib Bandung
Jadwal BRI Liga 1 Pekan ke-14 Hari ini, Ada Duel Big Match Persib Bandung Kontra Arema FC
Klasemen BRI LIga 1 Pekan ke-14: Persib Bandung di Geser Arema FC
Jadwal BRI Liga 1 Pekan ke-15 di Hari Jum'at, Sabtu dan Minggu
Hasil Pertandingan BRI Liga 1 Pekan ke-15: Persik Kediri Kalahkan Persita Tangerang
Persija Putus tren Negatif, Rohit Chand Jadi Pahlawan
Persebaya Menang Lawan Barito Putera, Marukawa Man of the Match
Klasemen BRI Liga 1 Hingga Pekan ke-15, Persebaya Tempel Bali United