ENAMPAGI – Pertandingan Final BATC 2022 atau Badminton Asia Team Championships, diselenggarakan di Selangor, Malaysia pada 20 Februari 2022.
Pertandingan Final BATC 2022 atau Badminton Asia Team Championships, tim putra Indonesia bertanding melawan tim Malaysia, yang dilaksanakan pada pukul 16.00 waktu setempat.
Pada Final BATC 2022 atau Badminton Asia Team Championships ini, terdapat lima tim putra Indonesia yang bertanding.
Kelima tim putra Indonesia yang berlaga di Final BATC 2022 atau Badminton Asia Team Championships adalah di sektor tunggal, ada Chico Aura D Wardoyo, Ikhsan Leonardo I Rumbay, dan Christian Adinata.
Baca Juga: 5 Kesalahan Teknis Penulisan yang Umum Dilakukan Penulis Pemula: Ditulis Serangkai atau Terpisah ya?
Kemudian tim putra Indonesia di sektor ganda, ada pasangan M. Shohibul Fikri – Bagas Maulana, dan Leo Rolly Carnando – Daniel Marthin.
Kelima tim putra Indonesia pada pertandingan Final BATC 2022 atau Badminton Asia Team Championships, merupakan tim junior Indonesia.
Adapun di hari yang sama, pertandingan antara tim putri Indonesia melawan tim putri Korea, berhasil dijuarai oleh Srikandi Garuda pada Final BATC 2022.
Berikut line tim putra Indonesia pada Final BATC 2022 Badminton Asia Team Championships, yaitu:
Baca Juga: Line Up Pertandingan Final Putri Badminton Asia Team Championships (BATC 2022)
Pada game pertama Semifinal BATC 2022 ini, tim putra Indonesia akan diawali dengan penampilan dari Chico Aura Wardoyo, yang berhadapan langsung dengan Lee Zii Jia.
Selanjutnya ada pertandingan antara ganda putra Indonesia, yaitu Leo Rolly Carnando – Daniel Marthin, dan Aaron Chia – Soh Wooi Yik.
Kemudian ada pertandingan tunggal putra, yaitu Ikhsan L Rumbay yang berhadapan langsung dengan pemain Malaysia, Ng Tze Yong.
Artikel Terkait
Kalahkan India, Tim Putra Indonesia Berhasil Ke Semifinal BATC 2022 Badminton Asia Team Championships
Breaking News BATC 2022! Tim Jepang Mundur, Tim Putri Indonesia ke Final Badminton Asia Team Championships
Badminton Asia Team Championship 2022: Tim Badminton Indonesia Dijamu Duta Besar Pada kejuaraan BATC 2022
Semifinal BATC 2022: Berikut Line Up Tim Putra Indonesia di Badminton Asia Team Championships
Line Up Pertandingan Final Putri Badminton Asia Team Championships (BATC 2022)