Sedangkan untuk pasangan Apriyani dan Greysia Polii, pelatih Eng Hian akan lebih selektif dalam memilih turnamen untuk mereka.
Berdasarkan atas cedera yang dialami Apriyani, sehingga debut perdana pasangan anyar ini, yaitu Apriyani Rahayu – Siti Fadia, terpaksa diundur.
Dari mundurnya pasangan anyar ini, tim badminton Indonesia menyisakan enam wakil kuatnya di German Open 2022.
Enam wakil tersebut adalah Anthony Sinisuka Ginting, Jonatan Christie, Shesar Hiren Rhustavito, untuk tunggal putra Indonesia. Sedangkan ganda putra Indonesia hanya ada pasangan Fajar Alfian – Muhammad Rian Ardianto.
Kemudian di sektor ganda campuran Indonesia, ada pasangan Rinov Rivaldy – Pitha Haningtyas Mentari, dan Adnan Maulana – Mychelle Chrystine Bandaso. ***
Artikel Terkait
Hasil Drawing Pertandingan German Open 2022, Berikut 9 Wakil Tim Badminton Indonesia yang Akan Bertanding
Hasil Drawing Pertandingan All England 2022, Berikut 15 Wakil Tim Badminton Indonesia yang Akan Bertanding
Rusia Invasi Ukraina, Tim Badminton Indonesia Mundur dari Pertandingan di Polandia, Begini Alasannya
German Open 2022, Perwakilan Ganda Putra Indonesia, Fajar dan Rian: Bisa Mengukur Kekuatan Sebelum All England
16 Negara yang Lolos ke Pertandingan Piala Thomas dan Uber Cup 2022, Berikut Daftarnya