Beralih ke Brasil, Neymar sebagai otak serangan Brasil sudah kembali ke performa terbaiknya dan siap untuk bermain melawan Kroasia malam ini, bersama dua winger andalan Brasil, Vinícius Júnior dan Raphinha.
Beberapa pemain juga sepertinya akan melewati pertandingan ini karena cedera, seperti Gabriel Jesus dan Alex Telles yang masih dilanda cedera, sehingga Richarlison diprediksi kuat akan menjadi penyerang utama Brasil malam ini.
Danilo diprediksi akan bermain malam ini sebagai bek kiri, ditemani oleh pasangan bek tengah Brasil yaitu sang kapten Thiago Silva, Marquinhos, dan bek kanan Éder Militão.
Pelatih Tite juga diprediksi kuat akan memasang Alisson sebagai penjaga gawang Brasil untuk malam ini.
Baca Juga: Simak! Inilah Deretan Film Indonesia yang Segera Tayang di Bioskop Jelang Tahun 2023
Kroasia dan Brasil telah bertemu dengan total sebanyak 4 kali, dimana Brasil menang sebanyak 3 kali dan seri sebanyak 1 kali.
Pertemuan tersebut juga mencatat mereka pernah bertemu di Piala Dunia sebanyak dua kali, yaitu di tahun 2006 dan di tahun 2014 dimana Brasil memenangkan dua pertandingan tersebut.
Pertandingan antara Kroasia melawan Brasil akan dimulai pada 9 Desember 2022 pukul 22.00 WIB, dan kalian dapat menonton dengan KLIK DISINI.***
Artikel Terkait
5 Fakta Tentang Maroko yang Pertama Kali Lolos ke Babak Perempat Final Piala Dunia 2022 Kalahkan Spanyol
Komentar Yassine Bounou Kiper Maroko Usai Gagalkan 3 Tendangan Penalti Pemain Spanyol di Piala Dunia 2022
Jadwal Pertandingan Babak Perempat Final Piala Dunia 2022 Mulai 9 Desember 2022 Persaingan Semakin Sengit
Profil Goncalo Ramos : Sang Pencetak Hat-Trick Portugal ke Gawang Swiss di Babak 16 Besar Piala Dunia 2022
Jadwal Perempat Final Piala Dunia 2022 Qatar, Mbappe Pimpin Top Skor!
Fanatisme Timnas Belanda Bagi Masyarakat Ambon di Piala Dunia 2022 : Itu Keluarga Kami!