Yann Sommer, kiper terbaru mereka yang didatangkan dari Borussia Mönchengladbach, kemungkinan akan masuk ke skuad nanti, tetapi Sven Ulreich diprediksi akan tetap bermain.
Lucas Hernandez, bek mereka, juga dipastikan akan absen di pertandingan nanti karena cedera ACL yang dialaminya, dan kemungkinan besar akan digantikan posisinya oleh Daley Blind yang baru saja didatangkan dari Ajax.
Sayap mereka, Sadio Mané, juga akan absen karena cedera panjang yang dialaminya, tetapi Bayern München memiliki banyak opsi di posisi tersebut, seperti Leroy Sané, Serge Gnabry, dan Kingsley Coman.
Mereka juga akan sangat mengandalkan pemain muda berbakat mereka, Jamal Musiala, yang kemarin baru saja mencatatkan pertandingan ke 100 nya bersama Bayern München.
Pertandingan antara RB Leipzig dan Bayern München akan dimulai pada 21 Januari 2023 pukul 02.45, dan kalian dapat menonton dengan KLIK DISINI.***
Artikel Terkait
Prediksi Skor Real Betis vs Osasuna di Copa Del Rey 2023 Tanggal 19 Januari 2023 Pukul 03.00 WIB, Head to Head
Prediksi Skor Leeds United vs Cardiff City di FA Cup 2023 Tanggal 19 Januari 2023 Head to Head 61 Kali
Head to Head antara Crystal Palace vs Manchester United 19 Januari 2023 03.00 WIB : Tantangan Bagi Sang Elang
Head to Head Manchester City vs Tottenham Hotspur di Liga Inggris 20 Januari 2023 03.00, Persaingan Sengit!
Prediksi Skor Madura United vs Persib Bandung di BRI Liga 1 2022 2023 Hari Ini, Head to Head 30 Kali
Head to Head RB Leipzig vs Bayern München di Bundesliga 21 Januari 2023 02.45: Ujian Berat Banteng Merah