ENAMPAGI - Banten adalah sebuah provinsi di Pulau Jawa, Indonesia yang kini merupakan provinsi yang paling barat di Pulau Jawa dan memiliki destinasi tempat wisata pantai yang indah di Banten.
Destinasi tempat wisata pantai yang di Banten memiliki nilai unsur keindahannya yang tersendiri dan berbeda dari daerah lain.
Berikut rekomendasi destinasi tempat wisata pantai terindah yang ada di Banten:
1. Pantai Tanjung Lesung
Pantai ini terletak di Ujung barat Pulau Jawa Tepatnya di desa Tanjung jaya, kecamatan penimbang, Kabupaten Pandeglang.
Tempat ini tidak pernah sepi dari pengunjung dan Termasuk kedalam kategori kontes.
Selain itu, didalam tempat tersebut Sangat bersih dan Banyak wisatawan yang berkunjung sehingga membuat tempat ini sebagai pantai rekomendasi untuk Camping dan lainnya.
Baca Juga: Rekomendasi Drama Korea Romantis Terbaik Bertema Militer, Nomor 4 Diperankan oleh Song Joong Ki!
2. Pantai Carita
Pantai ini terletak di kawasan Pesisir Bagian barat, Banten.
Sejak tahun 1978 pantai ini Ditetapkan Sebagai objek Wisata Dengan label Taman wisata alam.
Sebelum menjadi destinasi pantai, tempat ini sudah terkenal Karena keindahan Panorama serta Alam bawah lautnya.
Di pantai ini Memiliki kontur lahan Lana Yang ditutupi Pasir putih dan ombaknya tenang.
Selain itu, Kekayaan terumbu karang dan biota laut Lainnya Juga layak Untuk di eksplorasi.
Baca Juga: Jadwal Kerja Raffi Ahmad Dikalahkan Seseorang, Ada Artis yang Lebih Sibuk