travel

Daya Tarik Sarangsari Hills Magetan – Resort and Restaurant

Sabtu, 17 September 2022 | 08:14 WIB
Sarangsari Hills Magetan Resort and Restaurant (Tangkapan Layar Instagram @sarangsarihills_resort)

ENAMPAGI - Sarangsari Hills Magetan adalah salah satu resort and restaurant baru yang berlokasi di Jl. Raya Telaga, Telaga Pasir, Sarangan, Plaosan, Kab. Magetan, Jawa Timur.

Sarangsari Hills Magetan punya daya tarik yang mempesona. Salah satunya adalah dimana tempat ini kental dengan suasana sejuk segarnya lengkap dengan view alam indahnya.

Suasana sejuk dan tenang Sarangsari Hills Magetan cocok buat nongkrong. Tempatnya kece dan kita akan betah berlama-lama disana, enggan buat pulang.

Baca Juga: Lirik Lagu 'Iseh Dewe' - Yeni Inka, Kowe Ojo Ngomong Tresno yen Akhire Lungo

Keunggulan Utama Sarangsari Hills Magetan

Selain viewnya yang indah, hawanya yang sejuk segar dan membawa ketenangan bagi siapa saja yang datang kesana.

Sarangsari Hills Magetan punya beberapa kelebihan yang sekaligus menjadi keunggulannya. Berikut diantaranya:

Baca Juga: Beberapa Film Animasi Malaysia Terpopuler Bagian 3, Nomor 3 Dihasilkan Dalam Teknologi Stereoskopik 3D!

1. Live music
Live music selalu siap sedia menemani waktu bersantai kita.

2. Jauh dari hiruk pikuk kota
Lokasinya yang bisa dibilang agak terpencil sangat cocok untuk tempat self healing apalagi buat kalian yang bosan dengan ramainya suasana perkotaan.

3. Banyak spot keren dan menarik
Ada banyak spot keren dan menarik buat kalian yang suka berpose bak model iklan.

4. Furniture mewah dan esthetic
Furniture yang bisa dibilang cukup mewah dan esthetic mengusung konsep Sarangsari Hills Magetan sebagai salah satu tempat yang instagramable.

Baca Juga: Sinopsis Film Do Revenge Tayang di Netflix 16 September 2022 Dibintangi Camila Mendes, Balas Dendam Dimulai

5. Restoran kece
Restotannya yang kece cocok banget buat tempat nongkrong hingga makan-makan sendirian maupun dengan orang-orang tersayang.

Halaman:

Tags

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB