travel

Review Wisata dan Minicamp Curugtilu Ecopark, Destinasi Tempat Healing di Bandung

Senin, 19 September 2022 | 07:00 WIB
Destinasi tempat healing di bandung, minicamp berlatar kebun teh dan air terjun (Tangkapan Layar YouTube Bobo Cantik)

Total penginapan dan tenda yang ada di kompleks ini kurang lebih 20 unit dengan 7-8 kamar mandi umum.

Jika menginap di camp ini anda lebih baik memiliki persiapan jaket dan selimut lebih, karena suhu dimalam hari bisa mencapai 16 derajat celcius.

Baca Juga: Sinopsis Film Korea Hunt Dibintangi Lee Jung Jae Tayang Sejak 14 September 2022 di CGV Indonesia Genre Aksi

Kelebihan yang bisa anda dapatkan ketika menginap disini, anda dapat berfoto dan berjalan-jalan sekitaran Ecopark dan wahana bermain anak yang terdapat di sana.

Panorama kebun teh dan air terjun kecil yang terdapat di Ecopark menjadi primadona alam di Curugtilu.

Terdapat juga dek tau teras yang terdapat di atas hamparan kebun teh dan juga terdapat spot foto berlatar kebun teh yang hijau.

Wisata ini cocok sekali untuk anda pecinta alam, karena meskipun sudah disediakan tempat menginap dan fasilitas yang disediakan cukup lengkap anda masih perlu mengekarkan effort untuk sekedar ke kamar mandi.***

Halaman:

Tags

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB