travel

Wajib Dikunjungi! 5 Destinasi Wisata Terbaik di Kalimantan, Surganya Pecinta Alam

Kamis, 22 September 2022 | 21:30 WIB
5 Destinasi Wisata Terbaik di Kalimantan (Kolase Instagram)

Dan saat musim kemarau, yang akan kamu lihat hanya sebuah padang dengan hutan dan air yang di sekitarannya hanyalah sedikit. Sangat Unik kan?

Baca Juga: Sinopsis Serial Keluarga Cemara The Series Tentang Kisah Euis di SMA Tayang 24 September 2022 di Disney+

3. Taman Nasional Tanjung Puting

Taman Nasional Tanjung Puting (Instagram/@btn_tanjungputing)

Taman Nasional Tanjung Puting ini menjadi salah satu taman nasiona yang terbaik dan juga rumah bagi orangutan.

Orangutang tampak sering bergelantungan di atas pepohonan, luasnya yang sekitar 415.040 hektare, kamu bisa mengexplore dan melihat berbagai aktivitas di sini.

Terdapat juga sungai Sekonyer yang kamu bisa kelilingi menggunakan transportasi seperti kapal, klotok namanya. Dan selama di perjalanan, kamu juga bisa melihat orangutan yang sedang asyik bergelantungan di atas pohon.

Baca Juga: Buat Pecinta Kuliner, Inilah Rekomendasi Kuliner di Balikpapan Paling Populer Bagian 4!

4. Pulau Kakaban

Bersantai sambil menikmati keindahan laut di Pulau Kakaban (Instagram/@cahayadewi306)

Masih di daerah kawasan pulau Derawan, Pulau kakaban ini mempunyai luas 774,2 hektare.

Dan yang terkenal dari pulau ini yaitu adanya danau yang begitu indah berada di tengah pulau.

Danau tersebut menjadi tempat tinggalnya ubur-ubur yang cantik dan tidak memiliki racun, sehingga kamu bisa berenang dan menyelam bersama ubur-ubur sembari menikmati keindahan pulau tersebut.

Baca Juga: Bobocabin Coban Rondo, Penginapan di Malang Yang Lagi Hits dan Cocok Untuk Healing!

5. Bukit Kelam

Halaman:

Tags

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB