2. Danau Cermin Lamaru
Danau Cermin Lamaru merupakan destinasi wisata gratis dan instagramable yang wajib kamu kunjungi saat berada di Balikpapan Kalimantan Timur.
Danau Cermin Lamaru menyuguhkan pemandangan danau yang indah dan asri ditambah dengan warna airnya yang kehijau-hijauan yang menjadi daya tarik destinasi wisata gratis dan instagramable ini.
Harga tiket masuk untuk ke destinasi wisata ini gratis alias tidak dipungut biaya dan lokasinya berada di Lamaru, Kecamatan Balikpapan Timur, Kota Balikpapan, Kalimantan Timur.
3. Kebun Raya Balikpapan
Kebun Raya Balikpapan merupakan destinasi wisata gratis dan instagramable di Balikpapan Kalimantan Timur yang wajib kamu kunjungi.
Kebun Raya Balikpapan ini selain memiliki pemandangan indah, di destinasi wisata gratis dan instagramable ini kamu bisa menikmati pertumbuhan berbagai tanaman dan hutan tropis.
Fasilitas yang ada di Kebun Raya Balikpapan diantaranya laboratorium, museum, perpustakaan, rumah kaca, dan zona outbound.
Baca Juga: Pantai Tanjung Burung, Rekomendasi Destinasi Wisata Favorit di Kalimantan Barat
Harga tiket masuk untuk ke destinasi wisata gratis dan instagramable ini tidak dipungut biaya.
Lokasinya berada di Karang Joang, Kecamatan Balikpapan Utara, Kota Balikpapan, Kalimantan Timur.
4. Taman Bekapai
Taman Bekapai ini menjadi salah satu destinasi wisata gratis dan instagramable di Balikpapan Kalimantan Timur yang menawarkan suasana taman yang cantik.