travel

Destinasi Wisata Alam Terbaik dan Terpopuler 'Danau Laet' di Kabupaten Sanggau Kalimantan Barat

Senin, 3 Oktober 2022 | 20:00 WIB
Mencoba wahana di Danau Laet, destinasi wisata alam di Kabupaten Sanggau Kalimantan Barat. (Instagram @danaulaet)

ENAMPAGI - Danau Laet menjadi salah satu destinasi wisata alam terbaik dan terpopuler di Kabupaten Sanggau Kalimantan Barat.

Destinasi wisata alam Danau Laet ini cocok menjadi salah satu pilihan tempat berlibur bersama orang tercinta di Kabupaten Sanggau Kalimantan Barat.

Danau Laet ini merupakan sebuah danau rawa di Kabupaten Sanggau Kalimantan Barat yang memiliki pemandangan destinasi wisata alam yang sangat indah dan menarik untuk dikunjungi.

Baca Juga: The Real Adventure Destinasi Wisata Alam Legok Jamboe, 'Back To Nature' di Kabupaten Bogor!

Danau Laet memiliki danau yang cantik suasana yang masih asri, selain itu di destinasi wisata alam ini terdapat sebuah jembatan kayu yang mengelilingi tepian danau sampai tengah danau.

Menariknya, di jembatan tersebut terdapat spot untuk berfoto dengan berbagai bentuk yang sangat menarik.

Daya tarik destinasi wisata alam Danau Laet ini yaitu memiliki jembatan kayu yang terdapat spot menarik untuk berfoto selfie, ada beragam tanaman hias dan masih banyak lagi.

Selain itu, di Danau Laet ini kamu akan disuguhkan dengan pemandangan danau yang sangat cantik dengan air danau yang jernih menambah daya tarik destinasi wisata alam ini untuk dikunjungi.

Baca Juga: Pantai Carolina, Destinasi Wisata Alam Terbaik dan Terpopuler di Kota Padang Sumatera Barat!

Selain itu, kamu juga bisa melakukan berbagai aktivitas seru, yaitu bermain ATV, flying fox, berkeliling danau menggunakan perahu, atau berfoto selfie di spot instagramable yang ada di destinasi wisata alam Danau Laet ini.

Fasilitas yang dimiliki destinasi wisata alam di Kabupaten Sanggau ini sudah cukup memadai, diantaranya terdapat beberapa warung makanan, gazebo, dan area outbond.

Memanfaatkan spot foto di Danau Laet, destinasi wisata alam yang berlokasi di Kabupaten Sanggau Kalimantan Barat. (Instagram @danaulaet)

Bagi kamu yang berencana untuk menginap di sekitar Danau Laet ini, tenang saja. Di destinasi wisata alam terbaik dan terpopuler ini terdapat beberapa penginapan yang nyaman.

Jam operasional destinasi wisata alam Danau Laet di Kabupaten Sanggau Kalimantan Barat ini mulai pukul 08.00 sampai dengan 17.00.

Halaman:

Tags

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB