Fasilitas yang ada di destinasi wisata alam Coban Parang Tejo ini cukup memadai, terdapat area parkir, toilet, mushola, warung makanan, spot-spot foto instagramable dan fasilitas lainnya.
Harga tiket masuk ke destinasi wisata alam Coban Parang Tejo ini sekitar Rp 15.000, dan lokasinya berada di di Dusun Princi, Desa Gadingkulon, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang.
Traveller bisa memulai perjalanan dari Kota Malang yang berjarak sekitar 2 km menuju lokasi sekitar 20 km dengan memakan waktu kurang lebih 1 jam perjalanan menggunakan kendaraan.
Baca Juga: Coban Pelangi, Destinasi Wisata Alam dengan Spot Instagramable di Malang Jawa Timur
Itulah informasi Coban Parang Tejo, destinasi wisata alam dengan spot instagramable di Malang Jawa Timur, yang wajib traveller kunjungi.
Semoga menjadi referensi para traveller saat berlibur ke Jawa Timur. ***