travel

Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Air di Dubai, Uni Emirat Arab Dari Palm Island Hingga Kolam Terdalam di Dunia

Rabu, 5 Oktober 2022 | 14:55 WIB
Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Air di Dubai, Uni Emirat Arab Dari Palm Island Hingga Kolam Terdalam di Dunia Seru Untuk Dikunjungi (Berbagai Sumber)

 

ENAMPAGI - Rekomendasi 5 destinasi wisata air yang sangat terkenal di Dubai, Uni Emirat Arab mulai dari Palm Island hingga kolam terdalam di dunia.

Dubai, Uni Emirat Arab merupakan salah satu destinasi wisata yang banyak dikunjungi oleh para wisatawan terutama para sultan yang ingin menghabiskan uang mereka. Simak rekomendasi 5 destinasi wisata air di Dubai mulai dari mengunjungi Palm Islan hingga kolam terdalam di dunia.

Berlibur merupakan salah satu cara untuk healing atau memberi reward kepada diri sendiri untuk beristirahat dari penatnya aktivitas. Berikut adalah 5 destinasi wisata air di Dubai, Uni Emirat Arab mulai dari Palm Island hingga mengunjungi kolam terdalam di dunia.

Baca Juga: The Farm Pancawati Bogor, Destinasi Wisata Keluarga Dengan Harga Tiket Murah dan Tidak Membuat Kantong Jebol!

1. Palm Island

Palm Island ( www.instagram.com/@placestovisitindubai)

Salah satu pulau buatan yang sangat terkenal di Dubai adalah Palm Island yang bentuk pulaunya menyerupai pohon palem.

Untuk tiket masuk ke Palm Island gratis dan disini kamu dapat mengunjungi dan menikmati berbagai wahan mulai dari aquarium, shopping,hingga bermain air di pantai yang cantik di sekitar Palm Island.

2. Jumeirah Beach

Jumeirah Beach (www.twitter.com/@bisho2)

Jumeirah Beach merupakan salah satu pantai yang banyak dikunjungi oleh wisatawan karena menyajikan pemandangan yang indah, pasir putih dan air yang tenang.

Baca Juga: Sinopsis Film Terbaru Mr. Harrigan's Phone Tayang 5 Oktober 2022 di Netflix Adaptasi Novel Stephen King

Selain itu dari Jumeirah Beach wisatawan dapat melihat jelas bangunan Burj Al Arab yang merupakan hotel bintang 7 hanya ada satu - satunya di dunia.

Halaman:

Tags

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB