travel

Viral! Sasak Mare : Jembatan Gantung Cisaat Setu Bekasi, Bikers Merapat Yuk!

Rabu, 12 Oktober 2022 | 15:00 WIB
Jembatan Gantung Cisaat Setu Bekasi 'Sasak Mare' disuguhi pemandangan sawah membentang (Instagram @bekasi_24_jam)

ENAMPAGI - Sasak Mare adalah nama jembatan gantung Cisaat Setu Bekasi yang ada di Kecamatan Serang Baru, Kabupaten Bekasi.

Jembatan gantung Cisaat Setu Bekasi Sasak Mare ini menghubungkan dua desa, yakni Desa Jayasampurna dengan Desa Kertaharayu yang terpisahkan oleh Sungai Cikarang, Bekasi.

Jembatan gantung Cisaat Setu Bekasi Sasak Mare ini adalah sasak yang sedang viral di Bekasi dikarenakan jembatan gantungnya.

Baca Juga: Gebrak Semarang dan Bali! Konser LIVE PROJECT akan digelar pada bulan Oktober 2022

Jembatan gantung Cisaat Setu Bekasi Sasak Mare ini menjadi daya tarik untuk bikers, para bikers selalu mengabadikan moment bersama sepedanya di lokasi ini.

Jembatan gantung Cisaat Setu Bekasi Sasak Mare ini sudah lama berdiri sebagai penghubung kedua desa, direnovasi dengan warna warni.

Pemuda disekitaran berinisiatif untuk mengecat jembatan dengan warna-warni agar terlihat menarik dan banyak pengunjung mengabadikan momen di jembatan gantung ini.

Jembatan dalam bahasa Sunda atau biasa orang-orang Bekasi menyebutnya Sasak, adalah alat penyeberangan yang dibangun diatas aliran sungai agar dapat diseberangi.

Baca Juga: Lagi Viral !!! 3 Destinasi Wisata Alam Terhits Di Cilacap, Nomor 1 Paling Rekomended Dijamin Bikin Full Senyum

Jembatan gantung Cisaat Setu Bekasi Sasak Mare ini tampak kontras dengan hamparan sawah hijau yang menjadi latarnya yang biasa dijadikan background berswafoto.

Para bikers sembari mengayuh pedal sepeda, pengunjung melaju melintasi jembatan yang juga dibangun membelah sawah dengan ditemani hawa yang sejuk.

Indahnya pepohonan hijau, dan suasana sekitar yang begitu asri, dijamin pengalaman gowesmu bakal makin berkesan di sasak ini.

Akses gowes ini sangatlah mudah, pengunjung bisa langsung mengecek lokasinya di Google Maps. 

Baca Juga: Desa Wisata Edelweis Wonokitri: Tempat Nongkrong dengan View Pegunungan Super Keren

Halaman:

Tags

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB