3. Pantai Lagundri dan Pantai Sorake
Pantai Lagundri dan Pantai Sorake merupakan destinasi yang paling tepat disebut sebagai tempat berselancar terbaik ke–2 setelah Hawai hingga ombak Pantai bisa mencapai antara 7 hingga 10 meter.
Dengan 5 tingkatan, daya dorong ombak mencapai 500 meter menjadi surganya bagi para peselancar.
Mengunjungi pantai Lagundri dan pantai Sorake menjaid opsi bagi anda yang ingin menikamati liburan di akhir pekan.
Baca Juga: Viral Video Parodi Ramai di Tiktok : Lesti Kejora Kejora Cabut Laporan Rizky Billar, Netizen Berkoar
Nah, itulah beberapa destinasi wisata yang bisaanda kunjungi ketika berada di Sumatera Utara. Rasakan pengalaman liburan berbeda dan tak terlupakan!.***