travel

Lagi Viral !!! Wisata Jona Garden Sebagai Destinasi Wisata Kekinian Di Binjai Dijamin Gak Akan Menyesal

Rabu, 19 Oktober 2022 | 19:00 WIB
Wisata Jona Garden Sebagai Destinasi Wisata Kekinian Di Binjai (Tangkapan Layar YouTube / Abang Ravha)

ENAMPAGI – Bagi para pelancong kurang lengkap kalau ke Sumatera Utara belum datang ke Kota Binjai. Karena tidak belum banyak orang yang mengetahui ternayata Binjai menyimpan potensi destinasi wisata yang terkenal dengan keindahannya yaitu Wisata Jona Garden.

Kota Binjai ini memiliki letak geografis dan topografi dengan Sebagian wilayahnya berupa pantai dan sungai. Sehingga membuat Binjai memiliki referensi destinasi wisata yang tidak usah diragukan lagi salah satunya adalah Wisata Jona Garden.

Informasi yang didapatkan dari artikel ini bersumber dari channel YouTube Berma Tarigan, yang menginformasikan tentang destinasi wisata yang sedang ramai dikunjungi oleh wisatawan saat berada di Binjai termasuk Wisata Jona Garden.

Simak berikut ini destinasi wisata yang sedang ramai dikunjungi saat berada di Kota Binjai yakni Wisata Jona Garden.

Baca Juga: Piala Dunia Qatar 2022 Akan Dimulai, Berikut Jadwal Pertandingan Hingga Ranking Tim Peserta

Wisata Jona Garden

Wisata Jona Garden ini akan menawarkan paket wisata komplit dengan menyediakan beberapa wahana bermain untuk para pengunjung seperti pemandangan perkebunan yang luas dengan ditumbuhi berbagai jenis macam tanaman dan bunga yang sudah tertata rapih.

Apalagi pengelola Wisa Jona Garden juga membuat beberapa spot untuk foto selfie yang keren, kekinian dan menarik untuk menarik anak millenial untuk mau berkunjung kesini.

Pengunjung juga tidak boleh melewatkan karena disini terdapat sebuah arena bermain wahana air seperti kolam renang.

Baca Juga: Mari Menyenangkan Keluarga Dengan Membuat Mie Aceh di Rumah!

Disini juga terdapat beberapa gajebo–gajebo untuk para pengunjung duduk santai dan disini juga terdapat restoran dengan rasa makanannya yang lezat.

Apalagi yang menjadi daya Tarik dari tempat ini adanya gapura dengan konsep Bali pengunjung akan merasakan seperti berlibur di Pulau Dewata Bali sehingga banyak pengunjung yang rela datang jauh jauh untuk menikmati keunikan dari tempat ini.

Untuk harga tiket masuk ke tempat ini sebesar Rp.10.000 per orang dengan area parkir yang luas untuk pengunjung yang membawa sepeda motor cukup membayar sebesar Rp.10.000.

Baca Juga: Sinopsis Drama Thailand Terbaru Real Fake Tayang di Viu Mulai 10 Oktober 2022 Genre Komedi Romantis

Halaman:

Tags

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB