travel

Wisata Danau ala Luar Negeri 'Kawah Putih Tinggi Raja' di Simalungun yang Mengagumkan!

Senin, 24 Oktober 2022 | 19:00 WIB
Wisata danau 'Kawah Putih Tinggi Raja' di Simalungun yang memukau (Instagram @yulia_sipayung)

ENAMPAGI - Berikut ini adalah wisata alam danau yang mirip seperti di luar negeri yang wajib kamu ketahui, yaitu Kawah Putih Tinggi Raja di Simalungun.

Wisata danau Kawah Putih Tinggi Raja ini berada di salah satu daerah Sumatera Utara tepatnya di Kabupaten Simalungun yang memiliki keindahan yang mengagumkan.

Simak selengkapnya informasi tentang Kawah Putih Tinggi Raja yang merupakan destinasi wisata alam danau yang mengagumkan ala luar negeri yang ada di Simalungun.

Baca Juga: Beautiful !!! Pantai Cemara Kembar, Wisata Alam Paling Hits Di Serdang Bedagai Dijamin Bikin Full Senyum

Kawah Putih Tinggi Raja merupakan sebuah kawasan bukit kapur dengan warna yang unik dan mirip dengan sebuah danau di luar negeri yaitu wisata alam Pamukkale yang ada di Turki.

Kawah Putih Tinggi Raja di Kabupaten Simalungun ini sering disebut-sebut sebagai Pamukkale nya Indonesia.

Karena memiliki pemandangan yang tidak kalah indah dan mengagumkannya dengan Pammukkale.

Selain itu, Kawah Putih Tinggi Raja yang merupakan destinasi wisata yang mengagumkan di Sumatera Utara ini memiliki pemandangan yang sangat keren.

Baca Juga: Jadwal Tayang Series Happy Go Jenny Lengkap Episode 1 sampai 8 End, Siapa yang Akan Sastra Pilih?

Pengunjung yang datang ke sini akan ditawarkan dengan keindahan warna tanah yang unik, yaitu berwarna putih sehingga menyerupai salju.

Di Kawah Putih Tinggi Raja pengunjung juga akan menemukan danau air panas yang berwarna biru kehijauan yang berada di tengah-tengah kawasan tersebut.

Kawah Putih Tinggi Raja juga memiliki luas sekitar 167 hektar, empat hektar dari luas destinasi wisata alam ini menjadi lokasi danau air panas yang bercampur belerang.

Dan sumber air panasnya di kelilingi dengan endapan batu kapur yang berwarna putih. Selain kawah putih, disini juga menyuguhkan pemandangan alam yang asri dan masih sangat natural.

Baca Juga: Yuk Refreshing Bestie! Mari Kunjungi Wisata Air Terjun Silima Lima di Tapanuli Selatan

Halaman:

Tags

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB