travel

Simak! Inilah Rute Perjalanan Menuju D Mangku Farm, Destinasi Wisata yang Sedang Viral di Serang Banten

Rabu, 7 Desember 2022 | 08:30 WIB
Rute perjalanan menuju D Mangku Farm, destinasi wisata di Serang Banten (YouTube Unalen Channel)

Baca Juga: 5 Fakta Tentang Maroko yang Pertama Kali Lolos ke Babak Perempat Final Piala Dunia 2022 Kalahkan Spanyol

Di pertigaan tersebut pengunjung belok ka kanan menuju arah Jalan Kedung Baya yang kemudian pengunjung akan menemukan rute huruf V.

Pengunjung dapat mengambil belok ke kiri untuk tetap berada di Jl. Kedung Baya. Selanjutnya setelah melewati sebuah bengkel mobil, pengunjung dapat belok kanan.

Menuju Jalan Lingkar Selatan dan terus lurus selama kurang lebih 800 meter. Setelah itu pengunjung dapat belok kiri menuju Jalan Curugkepuh dan terus lurus sejauh 1,6 km.

Kemudian setelah sampai tempat penjual pancong yang hits, pengunjung dapat belok kiri ke arah Bagendung Raya.

Baca Juga: Daftar Lengkap 8 Negara yang Lolos Perempat Final Piala Dunia 2022, Maroko Tim Underdog Kalahkan Spanyol

Dari Bagendung Raya pengunjung cukup lurus saja sekitar 4 km lalu belok kanan ke Jalan Raya Mancak setelah melewati toko daging.

Lalu ketika menjumpai pertigaan, pengunjung dapat belok kiri untuk tetap berada di Jalan Raya Mancak.

Dan dari situ lokasi D Mangku Farm sudah jauh lebih dekat, yakni berada di seberang SDN Kemang.

Untuk masuk ke D Mangku Farm ini pengunjung harus merogoh kocek sebesar Rp 25.000 per orang, termasuk untuk anak di atas 5 tahun.

Baca Juga: Portugal Menang Besar Lawan Swiss skor 6-1 dan Lolos ke Perempat Final Piala Dunia 2022, Portugal Terlalu Kuat

Tempat ini menjadi destinasi wisata yang cocok untuk dikunjungi bersama keluarga ketika liburan tiba. ***

Halaman:

Tags

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB