travel

Mari Jalan-jalan Sambil Mengenal Satwa di Kebun Binatang Kasang Kulim Riau!

Selasa, 13 Desember 2022 | 15:15 WIB
Jalan-jalan sambil berinterkasi dengan satwa di Kebun Binatang Kasang Kulim, Riau (Akun Instagram @c_wiek)

ENAMPAGI - Kebun Binatang Kasang Kulim merupakan salah satu rekomendasi tempat wisata berbagai jenis satwa yang tidak hanya menjadi tempat jalan-jalan yang seru di Riau.

Kamu bisa juga sekalian belajar mengenal berbagagi jenis satwa di Kebun Binatang Kasang Kulim Riau.

Destinasi wisata Kebun Binatang Kasang Kulim memiliki beragam jenis satwa, yang ada di Provinsi Riau menawarkan banyak keseruan dan tentunya pengalaman liburan yang berbeda.

Dengan beragam jenis satwa yang beragam, tak heran jika tempat wisata ini layak untuk diulas.

Baca Juga: Guler Farm Nature, Destinasi Wisata Terbaru yang Lagi Hits di Tangerang Banten

Rasakan santainya berjalan-jalan bersama keluarga sembari melihat-lihat para satwa di tempat wisata yang ada di Provinsi Riau ini.

Dilansir dari akun Youtube TM Ibrahim, begini suasana yang dapat ditemukan ketika berjalan-jalan di Kebun Binatang Kasang Kulim.

Kebun Binatang Kasang Kulim

Sebuah tempat wisata keluarga yang menyenangkan yaitu Kebun Binatang Kasang Kulim. Berwisata sambil rekreasi bersama keluarga memang sangatlah menyenangkan.

Baca Juga: Yuk Liburan ke Destinasi Wisata The Nice Funtastic Park yang Lagi Viral di Bogor!

Kebun Binatang Kasang Kulim memiliki luas sekitar 10 hektar dan merupakan tempat wisata di Pekanbaru yang banyak dikunjungi oleh keluarga pada saat di akhir pekan.

Lokasi Kebun Binatang Kasang Kulim ini tidak terlalu jauh dari pusat kota Pekanbaru.

Untuk menuju Kebun Binatang Kasang Kulim, membutuhkan lama dan waktu perjalanan selama sekitar 30 menit dari pusat kota Pekanbaru.

Para pengunjung bisa menggunakan kendaraan roda dua maupun kendaraan roda empat.

Halaman:

Tags

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB