travel

Rasakan Keindahan Panorama Destinasi Wisata Taman Cinta Waterboom dan Pantai Batu Burung di Singkawang!

Senin, 19 Desember 2022 | 12:30 WIB
Indahnya panorama Pantai Batu Burung, destinasi wisata di Singkawang (Akun Instagram @imam_m_arif)

ENAMPAGI – Berikut penjabaran dari destinasi wisata Taman Cinta Waterboom dan Pantai Batu Burung di Singkawang.

Destinasi wisata Taman Cinta Waterboom dan Pantai Batu Burung layak dikunjungi saat liburan tiba dan kamu bisa dengan bebas menikmati suasana panorama di Singkawang ini.

Yuk simak ulasan selengkapnya Taman Cinta Waterboom dan Pantai Batu Burung, destinasi wisata di Singkawang.

Singkawang atau San Keuw Jong merupakan salah satu kota di Kalimantan Barat yang mayoritas penduduknya adalah keturunan Tionghoa.

Baca Juga: Jelang Akhir Tahun, Yuk Healing ke Destinasi Wisata Air Terjun Bajuin dan Pantai Takisung di Banjarmasin!

Selain itu, beberapa destinasi wisata yang patut dijelajahi bagi yang ingin merasakan sensasi keindahan panorama  di Taman Cinta Waterboom dan Pantai Batu Burung.

Rasakan healing panorama yang begitu memanjakan mata di destinasi wisata yang ada di Singkawang.

Dilansir dari akun youtube Republik Wisata, berikut gambaran dari indahnya wisata Taman Cinta Waterboom dan Pantai Batu Burung.

1. Taman Cinta Waterboom

Baca Juga: Bikin Terharu, Begini Lirik Lagu Melly Goeslaw – 'Bunda' : Sambut Hari Ibu

Taman Cinta Waterboom, objek wisata yang sudah berdiri sejak 2017 lalu ini merupakan Taman Wisata dan rekreasi air yang mengusung konsep budaya Tionghoa.

Hal tersebut tampak dari bentukan arsitektur bangunan dan wahana yang ada. Menariknya lagi, pemandangan alam Gunung Poteng menjadikan tampilan visualnya jauh lebih indah.

Saat memasuki kawasan wisata, para pengunjung akan disambut dengan jalur berhias dengan payung berwarna-warni di atasnya.

Dan di tengah area taman terdapat sebuah danau yang cukup luas. Wahana yang menjadi andalan di Taman Cinta Waterboom adalah wahana rest slide berbentuk kepala naga besar.

Halaman:

Tags

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB