travel

Simak Daftar 6 Tempat Wisata Paling Favorit Di Lamongan, Nomor 3 Paling Unik Dan Menarik Wajib Dikunjungi

Selasa, 10 Januari 2023 | 15:00 WIB
Simak Daftar 6 Tempat Wisata Paling Favorit Di Lamongan, Nomor 3 Paling Unik Dan Menarik (Tangkapan Layar Instagram ankin77)

ENAMPAGI – Lamongan memang terkenal di kalangan wistawan dengan kuliner sotonya. Selain itu disini terdapat referensi tempat wisata yang cukup indah.

Oleh karena itu Anda tak perlu khawatir karena disini banyak pilihan tempat wisata yang mudah untuk kamu mengaksesnya dan dengan gampang kamu jumpai ketika kamu berada di Lamongan, Jawa Timur.

Dilansir enampagi.id dari youtube Dolan Ae 14 Channel unggahan 31 Maret 2022, yang menyampaikan tentang beberapa rekomendasi dan referensi pilihan mengenai tempat wisata di Lamongan.

Berikut ini daftar 6 tempat wisata di Kabupaten Lamongan yang sedang ramai dikunjungi oleh wisatawan lokal maupun luar kota dan menjadi pusat perhatian di media sosial.

Baca Juga: Berikut Rekomendasi 6 Tempat Wisata Paling Hits Di Kediri, Nomor 4 Paling Saranghaeyo dan Bikin Susah Move On

1. Maharani Zoo & Goa

Disini pengunjung akan dimanjakan dengan pemandangan beragam jenis satwa liar yang ada di kebun binatang ini.

Sekaligus bisa berwisata edukasi cara memberi makan yang baik dan benar terhadap satwa.

Apalagi di sekitar kebun binatang ini terdapat sebuah Goa yang cukup cantik dengan ukiran yang terbentuk secara alami pada dinding Goa.

Baca Juga: Intip Yuk, Tempat Wisata Unik Germanggis Purwokerto, Nikmati Sensasi Berwisata Diatas Awan

Tempat ini beralam di Jl. Raya Paciran, Kec. Paciran, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur.

2. Pantai Kutang

Pantai ini akan menyambut para pengunjung yang datang dengan hamparan pasir putih yang cantik dan masih bersih.

Baca Juga: Yuk Simak! 4 Tempat wisata yang ada di Kota Salatiga, Nomor 2 Bisa Uji Adrenalin Kamu Lho

Halaman:

Tags

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB