Selain nuansa tempat yang berwarna ungu, hal unik yang lain yaitu kuliner dari Purple Island yang wajib anda coba.
Untuk kuliner, Purple Island menyuguhkan para wisatawan dengan restoran, sampai nasi yang disajikan juga berwarna ungu.
Baca Juga: Hasil Pertandingan BRI Liga 1: Persib Bandung Dekati Pemuncak Klasmen, PSIS Semarang
Makanan yang disiapkan juga disajikan pada piring yang berwarna ungu, hal tersebut pasti akan membuat keunikan sendiri untuk wisatawan yang mencoba.
Selain bernuansa ungu, Purple Island juga memiliki masyarakat yang unik yaitu seluruh warga setempat juga menjadi salah satu yang unik dalam tempat ini.
Para warga setempat menggunakan pakaian serba ungu, selain itu juga ramah kepada wisatawan yang datang ke tempat tersebut.
Hal unik lainya juga karena setiap wisatawan yang datang menggunakan pakaian serba ungu, akan diberikan gratis untuk masuk.*** (Artikel ini telah tayang sebelumnya di Indramayu.Pikiran-Rakyat.com dengan judul "Unik! Pulau di Korea Selatan Ini Hadirkan Objek Wisata Serba Ungu, Mulai dari Bangunan hingga Makanan")
Artikel Terkait
Drama Korea Akan Banyak Ditayangkan oleh Disney+ Hotstar, Berikut Daftarnya
Cara Membuat Donat Enak dan Lembut dengan Bahan Sederhana
Wisata ke Lokasi Shooting Sinetron Ikatan Cinta, Hotel Beth Kesegaran Theresia Bogor
Syaikh Ali Jaber Mendapat Penghargaan dari Silet Awards RCTI
Selebgram Rachel Vennya Jalani Pemeriksaan di Polda Metro Jaya