ENAMPAGI - Artikel ini menyediakan rekomendasi tempat wisata di Bandung, yang cocok untuk liburan bersama keluarga saat lebaran 2022.
Sobat bisa mengunjungi tempat wisata di Bandung bersama keluarga atau kerabat juga teman.
Tempat wisata di Bandung saat ini semakin bertambah, untuk itu sobat bisa berkunjung berdasarkan rekomendasi artikel ini.
Lebaran 2022 menjadi momentum berkumpul bersama keluarga dan kerabat setelah pemerintah mengizinkan mudik.
Baca Juga: Drama BL Thailand The Theory Series Rilis Trailer Terbaru, Menampilkan 3 Kisah Cinta Berbeda
Sehingga, tidak ada salahnya jika sobat mengajak sanak sodara untuk berlibur ke tempat wisata di Bandung.
Berikut tempat wisata di Bandung, yang cocok saat libur lebaran 2022 bersama keluarga, kerabat, juga teman.
Jungle Milk Lembang
Jungle Milk Lembang merupakan tempat wisata alam private, dengan area kemping yang luas. Terletak di Cikole Lembang, Bandung barat.
Baca Juga: Rekomendasi Resep Semur Jengkol Pedas Manis Menggelegar di Hari Raya Idul Fitri 1443 H
Selain memiliki pemandangan alam yang indah, tempat ini juga memiliki suasana yang menyejukkan.
Sehingga cocok untuk liburan bersama keluarga tercinta sambil menghiru udara segar. Untuk informasi selanjutnya sobat dapat mengunjungi laman instagram @junglemilklembang.
Taman Langit Pangalengan
Objek wisata yang menawarkan keindahan alam serta hamparan yang luas kebun teh, serta udara yang sejuk.
Artikel Terkait
Cara Menuju Skywalk Senayan Park, Berburu Spot Foto Instagramable Terbaru di Jakarta
Wisata Satu Hari di Lembang Bandung Start dari Jabodetabek
Wajib Coba! 3 Rekomendasi Cafe di Gejayan, Yogyakarta yang Paling Asyik
5 Fakta Gunung Merapi yang Perlu Kita Ketahui, dari Fakta Vulkanologi hingga Balutan Misteri!
Destinasi Liburan ke Luar Negeri Termurah yang Patut Dikunjungi
Tempat-Tempat Wisata yang Bisa di Kunjungi Bersama Keluarga Saat Lebaran 2022