Murah banget, kan?
4. Pantai Batu Lapis
Pantai Batu Lapis adalah salah satu tempat wisata pantai di Lampung yang menghadirkan sebuah pemandangan yang khas.
Pantai ini tidak memiliki hamparan pasir putih seperti pantai pada umumnya, melainkan batuan berlapis yang dipadu dengan pemandangan sekitar pantainya sangat hijau nan sejuk.
Pantai ini dapat kamu kunjungi dengan membayar Rp.10.000 untuk satu orang.
5. Pantai Klara
Pantai cantik yang satu ini awalnya bernama Pantai Teluk Baru.
Lalu, setelah namanya diganti, wisatawan semakin banyak yang mengunjungi pantai ini dan harganya pun naik 2 kali lipat saat masa liburan panjang.
Harga tiket masuk Pantai Klara memang agak mahal karena sekitar Rp.15.000 untuk pemotor, dan Rp.25.000 untuk pengendara roda empat.
Namun, dijamin kamu tidak akan menyesal kalau berkunjung ke sini.
Baca Juga: 7 Drama Korea yang Cocok Ditonton Bersama Keluarga, Family Time!
Editor: Wahidah Sofariah Asaroh
Sumber: andalastourism
Artikel Terkait
Rekomendasi 10 Tempat Wisata Kuliner Khas Bengkalis, Riau, Simak Ulasannya.
Lagi Viral! Rekomendasi Destinasi Wisata Negeri Dongeng, Biak Papua
Rekomendasi Soto Khas Banjar Bang Amat, Masih Menjadi Favorit Para Wisatawan Saat Berkunjung Ke Banjarmasin
'Pahlawan Street Center' Destinasi Wisata Di Tengah Kota Madiun: Cek Faktanya
'Pantai Pangasan’ Pesona Destinasi Wisata Di Pacitan: Ini Keunikannya
5 Rekomendasi Wisata Paling Hits di Bandung. Berasa Ingin Cobain Semua!
7 Destinasi Wisata Horor di Indonesia, Jangan Ngaku Pemberani Kalau Belum Ke Sini!
Rekomendasi 3 Destinasi Tempat Wisata Hits Terbaru 2022 Di Kota Bekasi Yang Instagramable
5 Rekomendasi Destinasi wisata air Terjun yang sangat indah di Sumatera Barat