- Soto Purel
Soto yang mempunyai nama asli Soto Legend Cak Djoni ini, terletak di Jalan Kertajaya Nomor 16 – 18.
Tempat makan ini mempunyai rasa yang soto yang otentik dan enak serta harga yang murah.
Baca Juga: Link Nonton Drama Korea Terbaik Sepanjang Masa 'Legend of the Blue Sea'
Soto Legend Cak Djoni ini buka setiap tengah malam sampai jam 04.00 pagi, sehingga jika kalian ingin mencoba soto ini, harus siap-siap keluar pada dini hari.
Itulah 4 destinasi kuliner di Surabaya yang dapat kalian kunjungi, jangan lupa untuk masukan ke dalam daftar ya.***
Artikel Terkait
Hits ! 3 Rekomendasi Kuliner Kediri, Paling Lezat dan Nikmat
Rekomendasi Kuliner Serba Makanan Pedas di Kota Bandung, Nomor ada di Daerah Braga
Rekomendasi Kuliner Serba Makanan Manis Terpopuler di Kota Bandung, Nomor 3 Paling Legendaris!
Rekomendasi Kuliner Serba Bakso Terenak di Bandung
Rekomendasi Cafe Dan Restoran Yang Populer Untuk Tempat Kuliner Di Kota Depok
'Dawet Jabung' Kuliner Dawet Khas Ponorogo Paling Wajib