ENAMPAGI - Nongkrong atau hangout sekarang sudah menjadi gaya hidup anak muda zaman now, tidak terkecuali bagi orang-orang yang hidup di Jakarta.
Berkumpul bersama teman-teman atau keluarga bisa menjadi salah satu aktivitas untuk melepas kepenatan setelah seharian bekerja ataupun yang lainnya. Cafe bisa menjadi salah satu solusi untuk dijadikan tempat hangout selain tempat lain.
Menikmati sajian makanan dan minuman yang enak sambil hangout di cafe dengan suasana yang nyaman, dan tempat yang unik. Selain itu, biasanya para pengunjung yang hangout sambil mencari tempat yang bisa dijadikan spot foto OOTD yang kece dan instagramable.
Dikutip dari berbagai sumber berikut Enampagi.id akan rekomendasikan wisata kuliner yang instagramable di Jakarta, Cocok untuk hangout:
Baca Juga: Cara Unik Merayakan Kemerdekaan di Berbagai Negara, Indonesia Salah Satunya
1. Kawisari Coffee & Eatery
Cafe Kawisari Coffee & Eatery termasuk cafe yang hits di Jakarta, karena tempat di cafe ini berkonsep tradisional Indonesia dengan bangunan klasik khas Belanda yang dipadukan dengan restoran berciri khas Indonesia.
Konsep interior yang jadul dan berwarna cerah yang dilengkapi dengan barang-barang antik, lukisan, lengkap dengan meja kursi kayu bergaya kuno.
Lokasi Cafe Kawisari Coffee & Eatery ini berada di kawasan Menteng Jakarta Pusat. Cafe ini menyajikan berbagai menu coffee nya yang menjadi andalan karena pemilik cafe ini memiliki perkebunan coffee sendiri.
Baca Juga: Lakukan Cara Ini Agar Bisa Berhemat di Tanggal Tua Tanpa Ribet!
2. Twelve Restaurant
Twelve Restaurant merupakan restoran milik Ayu Dewi yang menyediakan berbagai chinese food. Twelve Restaurant memiliki dua belas karakter shio yang dijadikan ikon restoran.
Artikel Terkait
Ternyata Ini Kuliner Favorit Bapak SBY, Berikut 12 Kuliner Khas Pacitan yang Wajib Anda
'Dawet Jabung' Kuliner Dawet Khas Ponorogo Paling Wajib
Rekomendasi Wisata Kuliner yang Instagramable di Bali, Cocok Dikunjungi Bagi yang Suka Berfoto
Mengenal Gudeg Sebagai Salah Satu Makanan Khas Destinasi Kuliner Yogyakarta
5 Destinasi Kuliner di Tangerang, Wajib Untuk Dicoba!