Rekomendasi 10 Destinasi Wisata di Tanah Toraja Sulawesi Selatan, No 2 Sangat Menegangkan

- Sabtu, 20 Agustus 2022 | 20:38 WIB
Rekomendasi tempat wisata di Tanah Toraja (Kolase Instagram)
Rekomendasi tempat wisata di Tanah Toraja (Kolase Instagram)

Wisata Ranteallo ini berada di daerah Kecamatan Tallungpilu, Toraja, Sulawesi Selatan, Wisata tersebut adalah salah satu objek wisata yang paling sering dikunjungi oleh turis lokal maupun mancanegara.

Ranteallo ini merupakan sebuah yang mempunyai keindahan yang kalian dapatkan dari tempat-tempat lain, di Ranteallo akan kalian menemukan sejumlah rumah adat Toraja yang berjejeran dan saling berhadapan satu sama lain.

Selain keunikanya, Rumah adat tersebut memiliki bentuk dan ukuran serta tinggi yang sama, sehingga terlihat sangat rapi dan tertata indah jika kalian melihatnya dari kejauhan.

Bukan hanya itu, rumah adat Toraja tersebut juga memiliki perpaduan cantik antara warna atap rumah yang kelilingi rerumputan seingga akan menjadi backgroond yang sangat menarik untuk mengambil foto.

Baca Juga: Besok!! Pemuda Dusun Teluk Papal, Bengkalis, Riau Akan Mengadakan Pesta Rakyat Dalam Memperingati HUT RI ke 77

8. Wisata Air Terjun Kalean

Air Terjun Kalean
Air Terjun Kalean (Tangkap layar Youtube Irwandi Fahrudin)

Wisata air terjun ini berada di desa yang bernama Kalean, marintang simbuang, kecamatan mengkendek, Toraja, Provinsi Sulawesi Selatan.

Kalian akan menemukan sebuah alam yang sangat menakjubkan, yaitu Air Terjun tujuh tingkat dan menjadi salah satu objek wisata yang paling sering diincar yang berada di desa tersebut.

Uniknya, air terjun tersebut memiliki tujuh tingkat dengan ketinggian yang berbeda, airnya yang juga masih sangat sejuk bersih dan jerni, yang membuat banyak para wisata lokal ingin segera nyemplung dan berdenang.

9. Wisata Ollon

Ollon
Ollon (instagram/@wisata ollon)

Wisata Ollon menawarkan sebuah hamparan bukit yang hijau dan begitu luas, sehingga tempat tersebut sangat cocok untuk menjadi tempat wisata untuk keluarga dan menghabiskan akhir pekan di sana.

kalian akan mendapatkan pengalaman bermalam dengan mendirikan kemah di bukit sambil menikmati suasana sejuknya udara di bukit, sambil menyaksikan keindahan alam.

Baca Juga: Sinopsis Film Mumun, Film Horor Legendaris Siap Tayang di Bioskop!

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Eko Pradesa Subekti

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X