Bahkan, warga sekitar secara khusus membuat taman bawah laut tempat tinggal mereka, yang diberi nama Taman Nemo.
Saat air laut sedang surut, kamu dapat melihat sebuah jembatan pasir yang menghubungkan Pulau Pahawang dengan lokasi yang tidak kalah menarik untuk dikunjungi, Tanjung Putus.
Baca Juga: Tundukan Persepam, Dejan Jumpa Denis di Final PSP CUP 2022
Bosan snorkeling dan berenang bersama ikan-ikan kecil di air? Kamu juga bisa seru-seruan bersama teman-teman atau keluargamu dengan menaiki wahana banana boat.
Banana boat yang bisa disewa di Pulau Pahawang pun tergolong murah, yaitu hanya sekitar Rp.30.000 saja.
Dengan tarif segitu, kamu sudah bisa bersenang-senang bersama kerabat terdekatmu sambil menikmati indahnya suasana Pulau Pahawang.
Baca Juga: Rekomendasi 5 Pekerjaan Sampingan Atau Freelance Yang Cocok Untuk Pelajar dan Mahasiswa
Bosan bermain di air? Kamu pun bisa melakukan Island Hopping atau menjelajahi pulau.
Di sekitar Pulau Pahawang ini, para wisatawan kerap berjalan-jalan ke beberapa pulau terdekat dari lokasi wisata ini.
Pulau-pulau tersebut ialah Pahawang kecil, Pulau Kelagian Kecil, Pulau Kelagian Besar dan Cukuh Bedil.
Pulau-pulau ini tentu juga memiliki keindahan dan keunikannya sendiri yang tidak kalah dari Pulau Pahawang Besar.
Baca Juga: Sebab Hatimu Galau dan Tips Saat Hati Galau Menurut Islam
Para wisatawan dapat snorkeling dan diving di setiap lokasi ini, dan menikmati semua keindahan laut yang asri dan juga mengagumkan.
Di Pulau Pahawang Kecil terdapat sebuah bukit yang biasanya digunakan sebagai spot berfoto oleh para wisatawan.
Dari ketinggian bukit ini, kamu pasti mendapatkan foto dengan latar pemandangan yang indah.
Artikel Terkait
3 Destinasi Wisata Di Tangerang Yang Instagramable, Nomor 1 Paling Rekomended Dan Wajib Anda Kunjungi
Nomor 4 Paling Legendaris! Inilah 5 Rekomendasi Wisata Kuliner Khas Pangandaran
Cianjur rasa Bali! Destinasi Wisata Pantai Karang Potong Ocean View yang Instagramable
3 Destinasi Wisata Di Tuban Yang Indah Dengan Pemandangan Alam, Nomor 1 Paling Rekomendasi
Taman Pelangi, Destinasi Wisata Malam di Palembang yang Bisa Membuatmu Enggan Pulang
'Taman Lalu Lintas Bantaran Kali Madiun ' Tempat Wisata Asyik, Seru dan Menarik di Madiun: Gratis!
Pulau Kemaro, Destinasi Wisata di Palembang yang Menjadi Simbol Cinta Sejati Penyatu Dua Budaya Dan Bangsa
5 Museum di Palembang, Destinasi Wisata Sejarah yang Bisa Memperluas Pengetahuanmu