Tempat ini sangat cocok untuk bersantai karena terdapat banyak kursi yang berjejer rapi di lokasi.
Disini juga tersedia Café di indoor maupun di outdoor, serta terdapat beberapa spot foto menarik yang instagramable sehingga sangat cocok untuk mengunggahnya ke sosial media.
Baca Juga: Tips Menikmati Sunset di Destinasi Wisata Pantai Pidakan
Jika berkunjung ke tempat ini, jangan lupa untuk mengajak keluarga, saudara, dan teman – teman terdekat Anda supaya bisa merasakan sensasi makan dalam suasana yang berbeda bersama orang – orang terdekat.
Dari sini bisa terlihat kota Jepara ataupun Pulau Panjang jika Anda beruntung.
Dalam wisata ini juga Anda bisa melihat pesona sunset di sore hari.
Baca Juga: Rekomendasi Film Komedi Indonesia Terbaik, Nomor 4 Diperankan oleh Reza Rahardian
Nah, itulah ulasan singkat mengenai wisata Astana Hinggil Somosari yang menjadi hits di kalangan masyarakat Jepara dan sekitarnya.***
Artikel Terkait
Sedang Hits di Batam, Rekomendasi Destinasi Wisata Pantai Yang Ramai Dikunjungi Wisatawan
Rekomendasi 3 Destinasi Wisata Terpopuler di Pati, Nomor 3 Pernah Dikunjungi Bung Karno
Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Paling Eksotis di Semarang, Wajib Dikunjungi!
Rekomendasi Destinasi Wisata Paling Hits di Jawa Barat, Nomor 10 Taman Bunga Terbesar!
Destinasi Wisata Alam ‘Taman Wisata Genilangit’ Magetan, Lebih dari Sekedar Wisata!
Daftar Destinasi Wisata Kabupaten Madiun, Ini Selengkapnya!